Jadwal Siaran Langsung 16 Besar Piala Dunia U-17 2023 Hari Ini: Prancis dan Inggris Beraksi
BolaSkor.com - Babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 memasuki hari terakhir. Ada dua laga yang digelar pada hari ini, Rabu (22/11).
Pertama, Inggris U-17 menantang Uzbekistan U-17 di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Rabu (22/11) sore WIB. The Three Lions diprediksi dapat mengatasi perlawan Uzbekistan.
Kedua, Prancis U-17 menghadapi Senegal U-17 di di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Rabu (22/11) malam WIB. Laga ini diprediksi berjalan menarik.
Baca Juga:
Hasil Piala Dunia U-17 2023: Argentina dan Maroko Lolos ke Perempat Final
Hasil Piala Dunia U-17 2023: Jerman dan Mali Melaju ke Perempat Final
Meski Prancis di atas kertas kekuatannya diunggulkan, namun Senegal tak boleh dianggap remeh. Senegal pernah mengalahkan Argentina U-17 di fase grup.
Pemenang dari dua laga ini akan saling berhadapan di babak perempat final. Adapun 6 tim yang sudah memastikan lolos adalah Mali U-17 vs Maroko U-17, Brasil U-17 vs Argentina U-17, dan Spanyol U-17 vs Jerman U-17.
Jadwal Siaran Langsung 16 Besar Piala Dunia U-17 2023 Hari Ini:
Inggris U-17 Vs Uzbekistan U-17 di JIS, Jakarta, Rabu (22/11) pukul 15.30 sore WIB (LIVE Indosiar, VIDIO, Champions TV, Nex Parabola)
Prancis U-17 Vs Senegal U-17 di JIS, Jakarta, Rabu (22/11) pukul 19.00 sore WIB (LIVE Indosiar, VIDIO, Champions TV, Nex Parabola)
Tengku Sufiyanto
17.931
Berita Terkait
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery