Jadon Sancho Ungkap Alasan Tinggalkan Manchester City

Jadon Sancho mengungkapkan alasan pergi dari Manchester City dan bergabung dengan Borussia Dortmund.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Senin, 04 Februari 2019
Jadon Sancho Ungkap Alasan Tinggalkan Manchester City
Jadon Sancho. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelandang Borussia Dortmund, Jadon Sancho, mengungkapkan alasan pergi dari Manchester City. Menurut Sancho, Dortmund lebih menyediakan kesempatan untuk para pemain muda.

Nama Jadon Sancho bersinar bersama Borussia Dortmund pada musim 2018-2019. Bahkan, Sancho menyingkirkan pemain muda lain, Christian Pulisic ke bangku cadangan.

Hasilnya, Christian Pulisic pun dilego ke Chelsea pada bursa transfer musim dingin 2019. Padahal, Pulisic sempat diramalkan bakal menjadi masa depan Borussia Dortmund.

Baca Juga:

Man City 3-1 Arsenal, Hat-trick Sergio Aguero Ancam Rekor Alan Shearer

Muda dan Berbahaya, Deretan Pemain-pemain Berbakat yang Mengegerkan Eropa

Jadon Sancho

Banyak yang merasa heran dengan keputusan Jadon Sancho pindah ke Borussia Dortmund. Maklum, tidak banyak pemuda asal Inggris yang berani berkarier di luar negeri.

Tak kunjung mendapat kesempatan di Manchester City tentu menjadi alasan Jadon Sancho pindah. Namun, Sancho mengaku telah memikirkan matang-matang keputusan itu.

"Kenapa saya pindah ke Borussia Dortmund? Di sini pemain muda mendapatkan kesempatan. Saya berterima kasih kepada klub ini karena para pendukung memberikan kepercayaan untuk pemain muda," ungkap Jadon Sancho kepada FourFourTwo.

"Tentu saja ini merupakan risiko besar. Saya tidak menerima garansi menit bermain dan harus membuktikan diri. Apabila masih di Manchester City, saya akan dianggap gila mengatakan ini."

"Banyak yang tidak yakin ketika saya memberitahu bakal bergabung dengan Borussia Dortmund. Namun, menurut saya ini merupakan petualangan terbaik. Saya tidak datang ke sini untuk gagal," lanjut Jadon Sancho.

Sepanjang musim 2018-2019, Jadon Sancho membela Borussia Dortmund dalam 27 laga di berbagai ajang. Dari jumlah tersebut, Sancho mencatatkan tujuh gol dan 12 assist.

Jadon Sancho Borussia Dortmund Manchester City Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Lolos ke Putaran Empat dengan Meyakinkan, Manchester City Menang 10-1 atas Exeter
Manchester City menunjukkan kekuatan mereka saat menang telak 10-1 atas Exeter City di Etihad Stadium pada putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Lolos ke Putaran Empat dengan Meyakinkan, Manchester City Menang 10-1 atas Exeter
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester City vs Exeter, Kick-off Sabtu (10/01) Pukul 22.00 WIB
Jadwal siaran langsung dan link live streaming putaran tiga Piala FA antara Manchester City vs Exeter City di Etihad Stadium.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester City vs Exeter, Kick-off Sabtu (10/01) Pukul 22.00 WIB
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Bagikan