Inter Milan Vs Juventus: Rekor Apik Tim Tamu

Inter dan Juventus butuh kemenangan untuk memperbaiki posisinya di klasemen sementara.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Sabtu, 18 Maret 2023
Inter Milan Vs Juventus: Rekor Apik Tim Tamu
Juventus vs Inter Milan (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus datang dengan rasa percaya diri tinggi saat menyambangi markas Inter Milan dalam lanjutan Serie A 2022-2023. Giuseppe Meazza nyatanya bukan tempat yang terlalu angker bagi Bianconeri.

Duel kedua tim memang akan berlangsung di Giuseppe Meazza, Senin (20/3), pukul 02.45 dini hari WIB. Inter dan Juventus sama-sama butuh kemenangan untuk memperbaiki posisinya di klasemen.

Sebagai tuan rumah, Inter tentu lebih diunggulkan untuk meraih kemenangan. Tim asuhan Simone Inzaghi juga tengah dalam momentum bagus usai lolos ke perempat final Liga Champions.

Baca Juga:

Respek Simone Inzaghi kepada Massimiliano Allegri Jelang Derby d'Italia

Massimiliano Allegri Ogah Membahas Kontroversi di Derbi d'Italia

8 Pemain Kunci pada Duel Derby d'Italia

Massimiliano Allegri

Namun mengalahkan Juventus bukan perkara mudah bagi Inter. Dalam beberapa pertemuan terakhir di Giuseppe Meazza, hasil lebih berpihak kepada tim tamu.

Inter tercatat hanya mampu menang dua kali dari 12 laga kandang terakhir kontra Juventus di Serie A. Juventus mencuri lima kemenangan dan lima laga lainnya berakhir imbang.

Juventus juga punya statistik yang bagus saat melakoni laga tandang di Serie A musim ini. Tim asuhan Massimiliano Allegri mencatatkan enam clean sheet dari delapan kunjungan terakhir ke markas lawan.

Juventus juga menang lima kali dari enam laga terakhirnya di Serie A. Pada pertemuan pertama musim ini, Si Nyonya Tua juga berhasil mengalahkan Inter dengan skor 2-0.

Ini bisa menjadi sinyal Juventus akan kembali berjaya di Giuseppe Meazza, akhir pekan nanti. Meski begitu, Inter tidak akan begitu saja membiarkan musuh bebuyutannya berpesta.

Juventus Inter Milan Serie a Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.515

Berita Terkait

Timnas
Profil Ahmad Al Ali, Wasit Laga Arab Saudi Vs Timnas Indonesia yang Pernah Beri Kartu Kuning kepada Shin Tae-yong
Ahmad Al Ali pernah memberikan kartu kuning kepada Shin Tae-yong pada pertandingan Vietnam vs Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Profil Ahmad Al Ali, Wasit Laga Arab Saudi Vs Timnas Indonesia yang Pernah Beri Kartu Kuning kepada Shin Tae-yong
Spanyol
Jadi Penghangat Bangku Cadangan, Endrick Disarankan Tinggalkan Real Madrid pada Januari
Sepanjang musim ini, Endrick menjadi salah satu pemain Real Madrid yang belum mencatat satu pun penampilan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Jadi Penghangat Bangku Cadangan, Endrick Disarankan Tinggalkan Real Madrid pada Januari
Timnas
Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Indikasikan Ole Romeny Main Lawan Arab Saudi
Patrick Kluivert mengatakan kondisi Ole Romeny terus membaik dan punya peluang main lawan Arab Saudi.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Indikasikan Ole Romeny Main Lawan Arab Saudi
Timnas
Wasit Ahmad Al Ali Ternyata Tak Selalu 'Bersahabat' dengan Arab Saudi
Dalam tiga laga terakhir Arab Saudi yang dipimpin oleh Ahmad Al Ali, The Green Falcons hanya meraih satu kemenangan.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Wasit Ahmad Al Ali Ternyata Tak Selalu 'Bersahabat' dengan Arab Saudi
Jerman
Siapa Noah Atubolu? Kiper yang Jadi Rebutan Inter dan AC Milan
Inter Milan dikabarkan siap bersaing dengan AC Milan untuk mendatangkan kiper Freiburg berusia 23 tahun, Noah Atubolu.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Siapa Noah Atubolu? Kiper yang Jadi Rebutan Inter dan AC Milan
Timnas
Terkendala Izin, Garuda Saudi Batal Tampilkan Tifo Spesial di Laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia
Suporter Timnas Indonesia harus mendapatkan izin dari Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi untuk menampilkan tifo di laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Terkendala Izin, Garuda Saudi Batal Tampilkan Tifo Spesial di Laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia
Inggris
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Leandro Trossard mengatakan tidak pernah berpikir untuk pergi dari Arsenal meski ada spekulasi tentang masa depannya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Timnas
Jay Idzes: Chemistry Pemain Timnas Indonesia Makin Menyatu Jelang Lawan Arab Saudi
Skuad Garuda akan menghadapi Arab Saudi, pada laga Grup B Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Kamis (9/10) pukul 00.15 dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 08 Oktober 2025
Jay Idzes: Chemistry Pemain Timnas Indonesia Makin Menyatu Jelang Lawan Arab Saudi
Italia
Presiden Inter Beppe Marotta Sindir Penggunaan Data dan Statistik AC Milan
Beppe Marotta menyatakan bahwa sepak bola tidak bisa dijalankan dengan hanya menggunakan logika algoritma atau angka statistik.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Presiden Inter Beppe Marotta Sindir Penggunaan Data dan Statistik AC Milan
Timnas
Pelatih Persib Sulit Prediksi Timnas Indonesia Bakal Lolos ke Piala Dunia 2026 atau Tidak
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak prediksi pertandingan Timnas Indonesia di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia berlangsung sengit
Tengku Sufiyanto - Rabu, 08 Oktober 2025
Pelatih Persib Sulit Prediksi Timnas Indonesia Bakal Lolos ke Piala Dunia 2026 atau Tidak
Bagikan