IBL Playoff: West Bandits Solo Ikuti Jejak Louvre Dewa United
BolaSkor.com - West Bandits Solo memastikan diri lolos ke semifinal Indonesia Basketball League (IBL) 2021. Widyanta Putra Teja dkk. membalik keadaan dan merebut tiket empat besar.
West Bandits Solo menang dengan skor 80-70 atas Prawira Bandung pada gim ketiga IBL Playoff di Britama Arena, Selasa (25/5). Dengan kemenangan ini, West Bandits Solo unggul 2-1 atas Prawira Bandung.
West Bandits Solo bernasib sama seperti Louvre Dewa United. Kedua tim itu sama-sama membalik keadaan dan merebut tiket empat besar.
Pelatih West Bandits Solo, Raoul Miguel Hadinoto, hanya menekankan konsistensi kepada para pemain. Saat kalah di gim pertama, pria yang akrab disapa Ebos itu tidak panik.
Baca Juga:
“Kuncinya adalah disiplin pada game plan dan konsisten dalam bermain,” tegas Ebos.
“Ada kesalahan, tetapi para pemain bisa kembali konsisten.
Pernyataan Ebos itu diamini penggawa West Bandits Solo, Patrick Nikolas. Pencetak 17 poin di gim ketiga itu tak memikirkan hal selain konsistensi.
“Konsistensi jadi kunci hari ini. Seri ini sungguh menantang, kami sebagai tim baru sudah membuktikan tak bisa dianggap remeh,” kata Patrick.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas