Super League
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Raih 8 Kemenangan Beruntun, Malut United Kalahkan Semen Padang
BolaSkor.com - Hasil Super League 2025/2026, Minggu (26/10), Borneo FC Samarinda raih delapan kemenangan beruntun.
Kemenangan kedelapan itu didapatkan Borneo FC Samarinda saat bertandang ke Stadion Kanjuruhan, Malang, menghadapi Arema FC. Tim Pesut Etam dengan skor telak 3-1.
Tiga gol kemenangan Borneo FC Samarinda dicetak oleh Mariano Peralta (3'), Douglas Coutinho (78'), dan Juan Villa (90+10').
Baca Juga:
Hasil Super League 2025/2026: Persija Bungkam Madura United di Pamekasan
Hasil Super League 2025/2026: PSIM Yogyakarta Kembali ke Jalur Kemenangan
Lihat postingan ini di Instagram
Sementara itu gol balasan Arema FC dicetak oleh Dalberto Luan melalui penalti pada menit 90+7'.
Ini adalah kemenangan kedelapan Borneo FC musim ini dari 8 laga. Artinya, Borneo FC meraih hasil sempurna sejauh ini.
Malut United Menang di Kandang Semen Padang
Rizqi Ariandi
7.290
Berita Terkait
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Raih 8 Kemenangan Beruntun, Malut United Kalahkan Semen Padang
Hasil AFC Challenge League 2025/2026: Egy Maulana Vikri Cetak Gol, Dewa United Banten FC Ditahan Imbang
Keinginan Ruben Amorim Dapatkan Robert Lewandowski Pupus di Tangan Sir Jim Ratcliffe
Jawa Tengah Segera Miliki Liga Basket, PP Perbasi Berikan Dukungan Penuh
Real Madrid vs Barcelona: Misi Los Blancos Akhiri Rapor Buruk dan Perpanjang Rekor
Warisan yang Ditinggalkan dari Kesuksesan Jakarta Gymnastics 2025
Harapan Beckham Putra soal Pelatih Baru Timnas Indonesia
Enzo Maresca Frustrasi, Nilai Chelsea Tidak Cukup Baik
Real Madrid vs Barcelona: Dukung Lamine Yamal, Presiden Barca Ikut Panaskan Suhu Jelang El Clasico
Pelatih Persik Heran Kartu Merah Novri Setiawan Tidak Dibatalkan