Super League
Hasil Super League 2025/2026: PSIM Yogyakarta Kembali ke Jalur Kemenangan
BolaSkor.com - PSIM Yogyakarta kembali ke jalur kemenangan setelah mengalahkan Dewa United Banten FC pada pertandingan pekan 10 Super League 2025/2026 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Rabu (22/10).
PSIM Yogyakarta menang 2-0 atas Dewa United Banten FC berkat dua gol atau brace dari Nermin Haljeta pada menit 2' dan 61'.
Kemenangan ini menyudahi hasil buruk yang diraih PSIM dalam dua laga sebelumnya di mana Laskar Mataram ditahan imbang PSM Makassar 0-0 dan kalah empat gol tanpa balas di markas Persita Tangerang.
Baca Juga:
Hasil Super League 2025/2026: Arema FC Bungkam PSM, Bali United Menang di Kandang Persijap
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Menang Telak atas PSBS di Maguwoharjo
Lihat postingan ini di Instagram
Sementara itu, kekalahan dari PSIM sore tadi menambah panjang catatan laga tanpa kemenangan Dewa United Banten FC menjadi tiga kali beruntun.
Dewa United Banten FC terakhir kali meraih kemenangan saat menghadapi PSBS Biak pada 20 September lalu.
Setelah itu Banten Warriors ditahan Persebaya Surabaya 1-1 dan kalah beruntun dari Madura United (0-2) dan PSIM (0-2).
PSIM Yogyakarta ke Papan Atas Usai Kalahkan Dewa United Banten FC
Rizqi Ariandi
7.709
Berita Terkait
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid