Hasil Pertandingan Liga-liga Eropa: Debut Andrea Pirlo Berakhir Menang, Real Madrid Tertahan

Berikut ini hasil Pertandingan Liga-liga Eropa, Minggu (21/9):
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 21 September 2020
Hasil Pertandingan Liga-liga Eropa: Debut Andrea Pirlo Berakhir Menang, Real Madrid Tertahan
Juventus (Twitter Juventus)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Sejumlah liga-liga Eropa kembali menggelar pertandingan pada Minggu (20/9) waktu setempat. Hasilnya, Juventus meraih kemenangan, sedangkan Real Madrid tertahan.

Juventus menang 3-0 saat bersua Sampdoria pada laga pekan perdana Serie A 2020-2021, di Allianz Stadium, Minggu (20/9) waktu setempat atau Senin dini hari WIB. Kemenangan tersebut menjadi pemanis bagi debut Andrea Pirlo sebagai pelatih.

Juventus bermain dengan formasi 3-4-1-2. Dejan Kulusevski dan Cristiano Ronaldo menjadi duet di lini depan. Sementara itu, Leonardo Bonucci memimpin pasukan dari lini belakang.

Baca juga:

Chelsea 0-2 Liverpool: Christensen Kartu Merah, The Blues Takluk di Stamford Bridge

Sempat Dipastikan Aman di Barcelona, Nelson Semedo Kini Merapat ke Wolves

Cek Fakta - Aturan Spesial Khusus untuk Lionel Messi di Barcelona

Juventus

Dengan formasi tersebut, Juventus menguasai jalannya pertandingan. Juve mencatatkan penguasaan bola hingga 67 persen dan melepaskan 20 tembakan.

Ketiga gol Bianconeri dicetak Dejan Kulusevski (13'), Leonardo Bonucci (78'), dan Cristiano Ronaldo (88'). Sementara itu, 15 peluang Sampdoria tidak ada yang berakhir dengan gol.

Beralih ke LaLiga, Real Madrid bermain 0-0 saat bertamu ke markas Real Sociedad, pada pertandingan pekan kedua LaLiga 2020-2021, di Anoeta, Minggu (20/9) waktu setempat atau Senin dini hari WIB. Meski menguasai jalannya pertandingan, tetapi El Real tak mampu mendulang gol.

Sejatinya, Real Madrid meraih banyak peluang. Toni Kroos, Karim Benzema, Vinicius Junior, dan Rodrygo memiliki kans membawa Los Blancos unggul.

Real Sociedad Vs Real Madrid

Satu di antara peluang terbaik Madrid tercipta pada menit ke-62. Namun, tendangan melengkung Benzema masih bisa dibendung Alex Remiro.

Dengan hasil tersebut, Madrid menempati posisi ke-10 klasemen sementara. Sementara itu, Barcelona belum melakoni pertandingan pertamanya.

Hasil Pertandingan Liga-liga Eropa, Minggu (21/9):

Premier League

Southampton 2-5 Tottenham Hotspur
Chelsea 0-2 Liverpool
Newcastle United 0-3 Brighton
Leicester City 4-2 Burnley

LaLiga

Celta Vigo 2-1 Valencia
Huesca 0-2 Cadiz
Granada 2-1 Alaves
Real Betis 2-0 Valladolid
Real Socieadad 0-0 Real Madrid

Serie A

Parma 0-2 Napoli
Genoa 4-1 Crotone
Sassuolo 1-1 Cagliari
Juventus 3-0 Sampdoria

Ligue 1

Rennes 2-1 AS Monaco
Nice 0-3 PSG
Metz 2-1 Reims
Brest 3-2 Lorient
Strasbourg 1-0 Dijon
Montpellier 4-1 Angers
Nantes 2-2 St-Etienne
Marseille 1-1 Lile

Bundesliga

RB Leipzig 3-1 Mainz
Wolfsburg 0-0 Leverkusen

Juventus Real Madrid Breaking News Hasil Pertandingan
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.071

Berita Terkait

Timnas
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Waketum PSSI Ratu Tisha bicara soal masa depan sepak bola Indonesia hingga target PSSI pada 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Liga Indonesia
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Salah satunya dikarenakan Persib tidak perlu melakukan perjalanan jauh, pasalnya Ratchaburi FC bermarkas di Thailand.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Inggris
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Chelsea telah resmi memecat Enzo Maresca dari kursi pelatih The Blues, Kamis (1/1).
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Inggris
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Kisah Enzo Maresca di Chelsea dipastikan berakhir. Keduanya sepakat berpisah setelah beberapa hari terakhir ini Enzo Maresca merasa tidak didukung manajemen.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Inggris
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Rumor pemecatan Enzo Maresca sebenarnya sudah mulai tercium sejak bulan Desember 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Liga Indonesia
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Para pemain Persija tidak mendapatkan libur awal tahun karena pada 3 Januari harus bertanding menghadapi Persijap Jepara di SUGBK, Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Indonesia
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Dari 15 itu, empat di antaranya berstatus sebagai wasit utama atau wasit tengah. Terbanyak adalah asisten wasit berjumlah 8 orang.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Manchester City mengawali 2026 dengan ujian berat saat tandang ke markas Sunderland pada lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Pep Guardiola mempertanyakan anggapan yang menyebut persaingan gelar Premier League musim ini hanya melibatkan Manchester City dan Arsenal.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Liga Indonesia
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persib Bandung pada pekan ke-17 Super League 2025/2026, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Bagikan