Hasil Liga 1: Persib Selamat dari Kekalahan, Dewa United FC Tekuk Arema

Gol penalti membuat Persib bermain 1-1 kontra Madura United.
Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 02 Juli 2023
Hasil Liga 1: Persib Selamat dari Kekalahan, Dewa United FC Tekuk Arema
Dewa United FC kalahkan Arema FC 1-0. (BolaSkor.com/Paulus Dwi Arde Nugroho)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persib Bandung selamat dari kekalahan di laga perdananya di Liga 1 2023/2024 yang digelar di kandangnya di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (2/7) sore. Sempat tertinggal, Persib mengakhiri laga dengan kedudukan 1-1.

Madura United unggul lebih dahulu lewat gol Hugo Gomes menit kelima. Gol dibuat dengan sepakan kaki kiri menyusul umpan dari sisi samping.

Persib mencoba merespons. Sejumlah percobaan dilakukan.

Pada menit ke-24, bola sundulan bek asing Persib Alberto Rodriguez masih belum menemui sasaran. Lima menit kemudian, bola tendangan bebas Edo Febriansyah diblok Satria Tama.

Baca Juga:

Persis Solo Tatap PSS Sleman, Tegaskan Misi Incar Poin Pengganti

Eks Timnas Ceko Jiri Skalak Dilaporkan Berpotensi ke Persija Jakarta

(Instagram Dewa United FC)

Madura United hampir mencetak gol lagi menit ke-41 melalui Luiz Marcelo Morais dos Reis atau Lulinha. Skor 1-0 untuk keunggulan Madura United menutup babak pertama.

Adapun bola sepakan Malik Risaldi diblok kiper Persib Teja Paku Alam menit ke-52. Sedangkan upaya Maung Bandung masih belum mendapatkan hasil.

Persib menyamakan kedudukan setelah mendapat penalti, yang berhasil dimaksimalkan David da Silva menit ke-79. Wasit menunjuk titik putih setelah Andik Rendika Rama melanggar Robi Darwis menit ke-78.

Tidak ada lagi gol tercipta hingga peluit berbunyi. Skor 1-1 pun menutup pertandingan.

Di partaI lain, Dewa United FC berhasil mengalahkan Arema FC di Indomilk Arena. Gol penentu kemenangan Dewa United FC dicetak oleh Alex Martins Ferreira menit ke-75.

Hasil Liga 1:

Persib Bandung 1-1 Madura United

Dewa United FC 1-0 Arema FC

Barito Putera 2-0 Persita Tangerang

Liga 1 Persib Bandung Madura united Dewa United FC Arema FC Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Inggris
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Kemenangan telak 6-0 atas Qarabag di Liga Champions menyisakan kekhawatiran Liverpool dengan cederanya Jeremie Frimpong.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Liga Indonesia
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Shayne Pattynama ingin mencuri hati The Jakmania dengan bertekad membuktikan dengan aksinya bersama Persija di atas lapangan hijau.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Indonesia
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Shayne Pattynama berpeluang besar dimainkan Persija ketika menghadapi Persita. Laga itu akan menjadi debut Shayne Pattynama di Persija dan Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Persija menghadapi Persita Tangerang, pada pekan ke-19 Super League 2025/2026 di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Indonesia
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Layvin Kurzawa akhirnya menjalani latihan perdananya bersama tim anyarnya Persib Bandung. Sesi latihan digelar di lapangan pendamping Stadion GBLA, Rabu (28/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil akhir
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Selanjutnya Indonesia akan menghadapi Irak pada Sabtu (31/1) mendatang untuk menentukan juara Grup A.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Bagikan