Hasil Liga 1 2022/2023: Gol Javlon Guseynov Bawa Persita Bungkam Persija

Persita menang 1-0.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Rabu, 29 Maret 2023
Hasil Liga 1 2022/2023: Gol Javlon Guseynov Bawa Persita Bungkam Persija
Aksi Michael Krmencik saat Persija bertandang ke markas Persita, Selasa (28/3). (Media Persija)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persita Tangerang mengamankan poin penuh saat melakoni laga tunda pekan ke-23 Liga 1 2022/2023 kontra Persija Jakarta. Gol kemenangan Persita dilesakkan Javlon Guseynov pada menit 88.

Persita menjamu Persija di Indomilk Arena, Tangerang, Selasa (28/3) malam WIB. Laga ini berlangsung tanpa penonton.

Persita langsung menekan. Peluang pertama didapatkan Ramiro Fergonzi saat laga baru berjalan dua menit.

Fergonzi melepaskan tendangan keras dari luar kotak penalti. Namun, bola sepakannya masih melambung di atas gawang Persija.

Persija kemudian merespons lewat tandukan Michael Krmencik menit 14. Tapi masih ada Javlon Guseynov yang berdiri tepat di depan gawang Persita sehingga bola gagal bersarang.

Baca Juga:

Thomas Doll Ditargetkan Bawa Persija Juara Liga 1 dan Masuk Piala AFC Musim Depan

Panpel Siap Gelar PSIS Semarang Vs Persebaya dengan Penonton

Luis Milla Bicara soal Persiapan Persib Melawan Persija

Persita kembali mengancam kali ini lewat aksi Fahreza Sudin pada menit 33. Namun, bola sepakannya masih bisa digagalkan Andritany.

Di babak kedua, Persita masih memegang kendali permainan. Sementara upaya yang coba dilakukan Persija juga tidak berbuah hasil.

Persita akhirnya mendapatkan gol kemenangan pada menit 88. Javlon Guseynov memanfaatkan bola muntah tandukan Wildan Ramdhani yang sempat membentur tiang gawang.

Skor 1-0 untuk Persita bertahan hingga laga usai. Hasil ini membawa Pendekar Cisadane naik ke peringkat 7 dengan 44 poin dari 31 pertandingan. Sementara itu Persija tertahan di posisi ketiga dengan poin 54 dari 30 laga.

Persita Tangerang Persija jakarta Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.674

Berita Terkait

Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Bagikan