Hasil Lengkap Pekan Pertama dan Klasemen Sementara Liga 2 2023/2024
                BolaSkor.com - Liga 2 2023/2024 telah resmi bergulir pada Minggu (10/9) kemarin. Laga pembuka mempertemukan Persela Lamongan kontra Persijap Jepara di Stadion Surajaya, Lamongan. Pertandingan berkesudahan 2-0 untuk kemenangan tuan rumah.
Pekan pertama Liga 2 lainnya dihiasi kemenangan-kemenangan sensasional. Antara lain ada FC Bekasi yang mengalahkan tuan rumah PSIM Yogyakarta 3-2. FC Bekasi melakukan comeback sensasional di menit-menit akhir.
Baca Juga:
Empat Pemain Timnas Indonesia Kembali, Persib Masih Menunggu Daisuke Sato
Penuhi Permintaan Fernando Valente, Arema FC Rekrut Dua Asisten Pelatih dari Portugal
Lalu ada kemenangan meyakinkan, seperti yang diraih PSBS Biak. Tim berjuluk Badai Pasifik ini menang 3-0 atas Persewar Waropen.
Tak ketinggalan Semen Padang yang menang 2-0 atas PSDS Deli Serdang.
Berikut Hasil Lengkap Pekan Pertama Liga 2 2023/2024:
Grup 1:
Sriwijaya FC 2-0 Sada Sumut FC
Semen Padang 2-0 PSDS Deli Serdang
Persiraja Banda Aceh 0-0 PSPS Riau
Grup 2:
PSKC Cimahi 1-1 Malut United
PSIM Yogyakarta 2-3 FC Bekasi
Persikab Bandung 0-0 Nusantara United
Grup 3:
Gresik United 2-0 Persekat Tegal
Persela Lamongan 2-0 Persijap Jepara
PSCS Cilacap 1-1 Deltras FC
Grup 4:
Kalteng Putra 1-1 Persipura Jayapura
PSBS Biak 3-0 Persewar Waropen
Klasemen Sementara Liga 2 2023/2024:




Tengku Sufiyanto
17.623
Berita Terkait
Jadwal Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini, 5 dan 6 November 2025
Gaji Jadi Batu Sandungan, Barcelona Kubur Mimpi Rekrut Harry Kane
Hasil Super League 2025/2026: Eks Persib Bandung Bawa Malut United Menang di Kandang Persijap Jepara
                      Nova Arianto Harap Pemain Timnas Indonesia U-17 Bisa Curi Perhatian Talent Scout di Piala Dunia U-17 2025
                      Lawan Selangor FC, Persib Bandung Pilih Lakukan Persiapan di Bali
                      Manchester United Terpincut Vitor Roque, Barcelona Bisa Kecipratan Uang
                      Nova Minta Masyarakat Tak Bebani Timnas Indonesia U-17 dengan Ekspektasi Tinggi di Piala Dunia U-17 2025
                      Persik Jadi Tim Musafir saat Jamu Persebaya Surabaya, Pinjam Stadion Gelora Joko Samudro?
                      Nova Arianto Terkejut dengan Venue Pertandingan Piala Dunia U-17 2025, Digelar di Lapangan Latihan
                      Liverpool vs Real Madrid: Trent Alexander-Arnold Janji Tidak Akan Selebrasi jika Cetak Gol