Hasil Laga Grup Liga Champions: Inter Milan Imbang, Laju Bayern Munchen Tak Terbendung

Laga kedua fase grup Liga Champions 2020-2021 berlanjut kembali pada Rabu (28/10) dini hari WIB.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 28 Oktober 2020
Hasil Laga Grup Liga Champions: Inter Milan Imbang, Laju Bayern Munchen Tak Terbendung
Shakhtar 2-2 Inter (@Inter_en)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Laga-laga kedua fase grup Liga Champions 2020-2021 berlanjut pada Rabu (28/10) dini hari WIB. Tidak banyak kejutan yang terjadi melainkan sengitnya persaingan grup B Liga Champions, sementara Bayern Munchen melanjutkan momentum bermain.

Bayern selaku juara bertahan Liga Champions melanjutkan tren positif dari musim lalu. Tim arahan Hans-Dieter Flick menang telak 4-0 di laga pertama grup A dan kembali menang di Lokomotiv Stadium, markas Lokomotiv Moscow.

Bayern menang 2-1 melalui gol Leon Goretzka (13') dan Joshua Kimmich (79') yang diperkecil gol Anton Miranchuk di menit 70. Kemenangan itu layak diraih Bayern yang mendominasi 65 persen penguasaan bola dengan 19 percobaan tendangan dan empat tepat sasaran.

Baca Juga:

Gladbach 2-2 Real Madrid: El Real Nyaris Kalah di Borussia-Park

Terserang Wabah Virus Corona, Delapan Pemain Lazio Absen Kontra Club Brugge

Berlaga di Old Trafford seperti Mimpi Jadi Kenyataan bagi Pelatih RB Leipzig

Lokomotiv Moscow 1-2 Bayern Munchen

Atas hasil itu Bayern kukuh di puncak klasemen dengan raihan enam poin dari dua kemenangan, enam kali mencetak gol, dan sekali kebobolan gol, diikuti Atletico (tiga poin), Lokomotiv (satu poin), dan RB Salzburg (satu poin).

Beralih ke grup B dengan ketatnya persaingan di sana. Dua klub favorit lolos Inter Milan dan Real Madrid justru terseok-seok di persaingan dan belum meraih kemenangan. Inter Milan usai imbang 2-2 melawan Borussia Monchengladbach kembali imbang tanpa gol melawan Shakhtar Donetsk.

Inter Milan kembali gagal raih kemenangan.

Shakhtar yang mengalahkan Madrid di laga pertama dengan skor 3-2 bermain lebih rapat kontra Inter di sisi pertahanan. Menguasai penguasaan bola 41 persen, Shakhtar hanya melepaskan satu tendangan tepat sasaran.

Sementara Inter yang sudah melancarkan serangan dari berbagai arah dengan penguasaan bola 59 persen, gagal mengonversi 12 tendangan dan empat tepat sasaran menjadi gol. Di laga lainnya Madrid imbang 2-2 kontra Gladbach.

Alhasil kini Shakhtar memimpin klasemen dengan raihan empat poin, diikuti Gladbach (dua poin), Inter (dua poin), dan Real Madrid (satu poin).

Berikut hasil lengkap laga kedua grup Liga Champions lainnya:

Lokomotiv Moscow 1-2 Bayern Munchen
Shakhtar 0-0 Inter Milan
Marseille 0-3 Manchester City
Liverpool 2-0 Midtjylland
Gladbach 2-2 Real Madrid
Atletico 3-2 Salzburg
Porto 3-2 Olympiakos
Atalanta 2-2 Ajax Amsterdam

Breaking News Liga Champions Inter Inter Milan Bayern Bayern munchen
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.289

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Liverpool bertandang ke markas Bournemouth pada lanjutan Premier League 2025/2026. Cek jadwal siaran langsung, link streaming resmi, dan prediksi laga panas dini hari WIB!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Italia
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
AC Milan masih ngotot mengejar Jean-Philippe Mateta meski Crystal Palace ogah melepas. Juventus ikut masuk radar dan siap menikung Rossoneri di bursa transfer!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
Spanyol
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Real Madrid masih lebih dominan menurut superkomputer Opta saat bertandang ke markas Villarreal. Simak peluang menang, statistik, dan potensi hasil laga panas LaLiga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Liverpool dijagokan superkomputer Opta, namun Bournemouth bisa memberi kejutan di Vitality Stadium. Simak prediksi skor, peluang menang, dan analisis laga Bournemouth vs Liverpool di Premier League.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Spanyol
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa bersiap menjalani laga sulit saat melawat ke markas Villarreal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Manchester City dijagokan superkomputer Opta saat menjamu Wolves di Etihad. Peluang menang The Citizens sangat besar! Simak prediksi skor, statistik, dan potensi hasil laga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Inggris
Pep Guardiola Klaim Arsenal Klub Terbaik Dunia Saat Ini
Bos Manchester City Pep Guardiola mengklaim bahwa Arsenal merupakan klub terbaik di dunia saat ini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Pep Guardiola Klaim Arsenal Klub Terbaik Dunia Saat Ini
Inggris
Arne Slot Beberkan Rencana Liverpool di Ujung Bursa Transfer Januari
Pelatih Liverpool Arne Slot mengisyaratkan akan tetap menggunakan skuad yang ada hingga akhir musim.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Arne Slot Beberkan Rencana Liverpool di Ujung Bursa Transfer Januari
Inggris
Alasan Manchester United Langsung Umumkan Kepergian Casemiro
Manchester United mengumumkan Casemiro bakal hengkang pada akhir musim nanti meski sang pemain masih memiliki lima bulan sisa kontraknya.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Alasan Manchester United Langsung Umumkan Kepergian Casemiro
Inggris
Nilai Arsenal Belum Sempurna, Mikel Arteta Waspadai Kebangkitan Manchester United
Pelatih Arsenal Mikel Arteta memperingatkan tim asuhannya untuk tetap membumi menjelang laga penting melawan Manchester United.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Nilai Arsenal Belum Sempurna, Mikel Arteta Waspadai Kebangkitan Manchester United
Bagikan