Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Portugal Menang Telak, Inggris Berjaya di Villa Park
BolaSkor.com - Laga-laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 masih berlangsung pada jeda internasional September.
Dua negara besar, Portugal dan Inggris, bertanding pada Sabtu (06/09) malam WIB dan berakhir Minggu (07/09) dini hari WIB.
Diawali dari pertandingan tandang Portugal kontra Armenia di Vazgen Sargsyan Republican Stadium.
Portugal arahan Roberto Martinez menang telak 5-0 pada laga pertama grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026, yang juga berisikan Hungaria dan Republik Irlandia.
Baca Juga:
Dipermalukan Slovakia, Jerman Seharusnya Bersyukur jika Dapat Bermain di Piala Dunia 2026
View this post on Instagram
Lima gol Portugal datang dari dua gol Joao Felix (10', 61'), Cristiano Ronaldo (21', 46'), dan Joao Cancelo (32').
Unggul jauh di atas kertas, Portugal mendominasi dengan 71 persen penguasaan bola serta total melepaskan 24 tendangan (sembilan tepat sasaran).
Pada laga berikutnya, Portugal akan bermain tandang ke markas Hungaria, Puskas Arena, pada Rabu (10/09) pukul 01.45 dini hari WIB.
Inggris Berjaya di Villa Park
Arief Hadi
15.753
Berita Terkait
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Dua Alasan Cristiano Ronaldo Tak Hadiri Pemakaman Diogo Jota
Alex Pastoor Tak Kaget Didepak bersama Patrick Kluivert Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Alex Pastoor Buka-bukaan Usai Didepak PSSI, Sebut Target Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026 Tidak Realistis
Rizky Ridho Buka Suara soal Terdepaknya Patrick Kluivert dari Timnas Indonesia
8 Negara dengan Populasi Besar yang Tidak Pernah Berpartisipasi di Piala Dunia
Mentalitas Pemain Arsenal, Declan Rice: Inggris Harus Membidik Target Juara Piala Dunia 2026
Dua Kali Kalah di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Timnas Indonesia Disalip Malaysia
Harry Kane Ingin Hapus Memori Buruk Gagal Penalti di Piala Dunia
Demi Bantu Italia Lolos ke Piala Dunia 2026, FIGC Ingin Serie A Tunda Pekan Ke-30 Serie A