Harry Maguire Ungkap Resep Manchester United Perkasa di Kandang

Harry Maguire menilai, ada peran suporter di balik performa tersebut.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 27 Mei 2023
Harry Maguire Ungkap Resep Manchester United Perkasa di Kandang
Harry Maguire (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kapten Manchester United, Harry Maguire, mengungkapkan alasan di balik penampilan kandang timnya yang gemilang pada musim ini. Maguire menilai, ada peran suporter di balik performa tersebut.

Manchester United memiliki catatan kandang yang sangat baik pada musim ini. Dari 32 pertandingan di semua ajang, Man United meraih 26 kemenangan, 4 imbang, dan hanya 2 kekalahan ketika bermain di Old Trafford.

Penampilan itu turut membantu Man United mengamankan posisi empat besar dan meraih trofi Piala Liga Inggris. Man United juga berpeluang memenangi Piala FA.

Baca juga:

Manchester United Vs Chelsea, Duel Paling Sering Imbang di Premier League

Manchester United 4-1 Chelsea: Segel Zona Liga Champions, Red Devils Rebut Posisi Tiga

Trofi Membuktikan, Musim Ini Manchester United Lebih Baik daripada Arsenal

Maguire menilai, dukungan dari para suporter membuat Manchester United sulit dikalahkan di kandang. Sang bek berterima kasih atas sokongan yang diberikan.

"Suporter kami sangat penting. Mereka mengikuti kami ke seluruh negeri baik di kandang atau tandang," ujar Maguire dalam laman resmi Manchester United.

"Namun, di Old Trafford jika ingin sukses sebagai tim, Anda perlu memastikan sulit bagi orang untuk datang dan mendapatkan hasil. Itulah yang kami lakukan pada musim ini."

"Kami punya beberapa penampilan besar, hasil besar, dan bermain dengan konsisten di sini. Para suporter sangat penting karena itu kami tahu mereka bersama kami sepanjang musim. Itu membuat perbedaan besar," kata Maguire.

"Kami tahu betapa istimewanya Old Trafford pada musim ini. Itu benar-benar menjadi benteng untuk kami."

Sementara itu, masa depan Harry Maguire di Manchester United masih tidak pasti. Beredar kabar sang bek ingin pergi demi mendapatkan menit bermain lebih banyak. Apalagi, Man United berencana mendatangkan palang pintu lainnya.

Harry Maguire Manchester United Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Portsmouth vs Arsenal di Piala FA. Duel seru di Fratton Park siap digelar malam ini. Jangan sampai ketinggalan laga The Gunners!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Duel panas di Artemio Franchi jadi ujian Rossoneri dalam perburuan gelar. Live sebentar lagi!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Sosok
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Cesar Meylan menjadi pelatih fisik Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Inggris
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Arsenal akan melakoni laga tandang melawan Portsmouth pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 di Fratton Park.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Inggris
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Pada debut Liam Rosenior sebagai pelatih Chelsea meraih kemenangan 5-1 melawan Charlton di pertandingan putaran ketiga Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Liam Rosenior Ungkap Alasan Tetap Memakai Taktik Enzo Maresca
Inggris
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Antoine Semenyo memulai lembaran barunya di Manchester City dengan menjadi pemain terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Hasil akhir
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Beckham Putra mencetak gol pada menit kelima, dan membawa Persib unggul atas Persija 1-0.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Bagikan