Hari Pembalasan Yamaha di MotoGP Prancis

Yamaha tak pernah beruntung di MotoGP Prancis.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 12 Mei 2022
Hari Pembalasan Yamaha di MotoGP Prancis
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - MotoGP Prancis menjadi kesempatan Yamaha untuk unjuk gigi. Pabrikan berlambang garpu tala itu memiliki peluang besar memerbaiki kesalahannya.

Hingga kini MotoGP Prancis masih menjadi momok menakutkan bagi Yamaha. Tim asal Iwata, Jepang tersebut kerap kali dipermalukan Ducati sejak musim 2020.

Berkat jasa dua pembalapnya, Danilo Petrucci dan Jack Miller, Ducati mampu mengukuhkan dominasinya di Sirkuit Bugatti.

Namun musim 2022 ini akan sedikit berbeda. Yamaha memiliki kesempatan emas untuk memperbaiki kesalahannya.

Berbekal status yang disandang Quartararo kali ini, Yamaha yakin dapat mengalahkan Ducati.

“Ini menjadii kesempatan emas bagi kami. Untuk Quartararo balapan ini sangat sepesial karena diadakan di negaranya saatberstatus sebagai peraih gelar juara dan juga pemimpin klasemen sementara. Dia akan menggunakan hal itu untuk meningkatkab kepercayaan dirinya,” tutur Tim Direktur, Massimo Meregalli, dikutip dari crash.net.

Baca Juga:

Fabio Quartararo Selalu Berhasil Membuat Decak Kagum

Verstappen dan Marquez Bagai Pinang Dibelah Dua

Massimo melanjutkan, momen kebangkitan ini tidak hanya berlaku pada Quartararo saja. Menurutnya Franco Morbidelli juga memiliki peluang yang sama untuk unjuk gigi di balapan kali ini mengingat pembalap asal Italia itu berhasil menemukan feeling yang tepat usai menjalani tes uji coba di Jerez, Spanyol.

“Morbidelli meninggalkan Jerez dengan penuh percaya diri karena dia berhasil menemukan feeling bersama motornya. Dia sudah tidak sabar memulai balapan ini dan bagi ha ini seperti memulau balapan secara sungguh-sungguh dari awal musim,” kata Massimo.

“Bagaimanapun kita bisa menggunakan settingan dan peralatan yang kita coba di tes Jerez pada Senin dengan hasil positif. Kita tidak sabar memulai sesi latihan bebas pertama,” sambungnya.

Penulis: Bintang Rahmat

Breaking News Motogp Motogp 2022 Fabio Quartararo
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Garudayaksa FC Hajar Sriwijaya FC 7-2, Langkah Promosi ke Super League Makin Dekat
Garudayaksa FC berhasil menang telak 7-2 atas Sriwijaya FC, pada laga pekan ke-10 Championship Indonesia 2025/2026 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Selasa (11/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 12 November 2025
Garudayaksa FC Hajar Sriwijaya FC 7-2, Langkah Promosi ke Super League Makin Dekat
Timnas
Marselino Ferdinan Diproyeksikan Gabung Timnas U-22 di SEA Games 2025, Bagaimana Justin Hubner?
PSSI terus berkomunikasi dengan klub Marselino Ferdinan terkait peluang sang pemain tampil di SEA Games 2025.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Marselino Ferdinan Diproyeksikan Gabung Timnas U-22 di SEA Games 2025, Bagaimana Justin Hubner?
Italia
Belum Konsisten, AC Milan Diragukan Bisa Bersaing di Jalur Scudetto
Legenda AC Milan, Ruud Gullit, mengungkapkan dirinya ragu mantan klubnya mampu bersaing dalam perebutan Scudetto.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Belum Konsisten, AC Milan Diragukan Bisa Bersaing di Jalur Scudetto
Timnas
Nova Arianto Buka Suara Usai Timnas Indonesia U-17 Dipastikan Tersisih dari Piala Dunia U-17 2025
Timnas Indonesia U-17 gagal mengamankan satu tempat di babak 32 besar Piala Dunia U-17 2025.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Nova Arianto Buka Suara Usai Timnas Indonesia U-17 Dipastikan Tersisih dari Piala Dunia U-17 2025
Spanyol
Masa Depan di Barcelona Belum Jelas, Robert Lewandowski Buka Opsi Pensiun
Robert Lewandowski menyatakan akan menentukan langkah lebih lanjut tentang masa depannya berdasarkan kondisi fisik dan mentalnya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Masa Depan di Barcelona Belum Jelas, Robert Lewandowski Buka Opsi Pensiun
Piala Dunia
Jadwal Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Siapa yang Akan Menyusul Inggris?
Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa kembali bergulir pada 14 hingga 19 November dan menyajikan banyak pertandingan menarik.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Jadwal Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Siapa yang Akan Menyusul Inggris?
Timnas
Timur Kapadze: Saya Bersedia Melatih Timnas Indonesia, Insya Allah
Timur Kapadze saat ini sedang free.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 11 November 2025
Timur Kapadze: Saya Bersedia Melatih Timnas Indonesia, Insya Allah
Timnas
Timnas Indonesia U-22 Dapat Kekuatan Tambahan Jelang SEA Games 2025, Tiga Pemain Diaspora Anyar Gabung Latihan
Tiga pemain yang dimaksud adalah Reycredo Beremanda, Muhammad Mishbah, dan Luke Xavier Keet.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 11 November 2025
Timnas Indonesia U-22 Dapat Kekuatan Tambahan Jelang SEA Games 2025, Tiga Pemain Diaspora Anyar Gabung Latihan
Lainnya
Adellia Persembahkan Medali Emas Ke-4 Indonesia di Islamic Solidarity Games 2025
Medali tersebut diraihnya setelah mengalahkan lawan-lawannya di cabang olahraga (cabor) renang nomor 200 meter gaya dada putri.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 11 November 2025
Adellia Persembahkan Medali Emas Ke-4 Indonesia di Islamic Solidarity Games 2025
Liga Indonesia
Depak Alfredo Vera, Madura United Datangkan Eks Asisten Alexandre Gama
Alfredo Vera akan tetap menjadi bagian dari Madura United dengan tugas baru sebagai Direktur Teknik.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 11 November 2025
Depak Alfredo Vera, Madura United Datangkan Eks Asisten Alexandre Gama
Bagikan