Fabio Quartararo Selalu Berhasil Membuat Decak Kagum

Fabio Quartararo berhasil memaksimalkan potensi motor Yamaha.
Andhika PutraAndhika Putra - Selasa, 10 Mei 2022
Fabio Quartararo Selalu Berhasil Membuat Decak Kagum
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Boss Yamaha, Lin Jarvis, terkesima dengan performa Fabio Quartararo selama menjalani balapan di musim 2022. Jarvis tidak menyangka El Diablo mampu menempati posisi puncak di klasemen sementara.

Hingga berakhirnya MotoGP Spanyol, Quartararo berhasil memertahankan posisinya di puncak klasemen. Seolah keberhasilan Francesco Bagnaia merebut podium pertama dari tangan Quartararo di balapan itu tidak berarti sama sekali.

Tercatat Quartararo masih bertengger di posisi pertama dengan total perolehan 89 poin. Sementara posisi kedua ditempati oleh Aleix Espargaro dengan perolehan total 82 poin. Diikuti tempat ketiga yang diisi Enea Bastianini dengan total 69 poin.

“Setelah tes musim dingin dan balapan pertama, saya tidak mengira bisa memimpin klasemen musim ini setelah melalui enam balapan. Kita harus berterima kasih banyak kepada Quartararo karena hal ini,” tutur Jarvis, dikutip dari tuttomotoriweb.it.

Jarvis menambahkan, keberhasilan ini tidak terlepas dari kejeniusan Quartararo dalam memaksimalkan potensi motor Yamaha M1.

Meskipun di atas kertas power motor Yamaha kalah saing dengan kompetitornya, pembalap asal Prancis itu nyatanya bisa memacu motornya secepat lawan-lawannya.

“Terima kasih kepada Quartararo. Karena dia mampu mengekploitasi potensi Yamaha M1 hingga maksimal,” tutup Jarvis.

Penulis: Bintang Rahmat

Breaking News Motogp Motogp 2022 Fabio Quartararo
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Champions
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Enzo Maresca menyadari ancaman besar yang dibawa Barcelona, terutama lewat gaya bermain agresif dan garis pertahanan tinggi.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Inggris
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Ruben Amorim mengatakan antara dua pemain Everton Idrissa Gueye dan Michael Keane menunjukkan hasrat menang yang menggebu-gebu.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Timnas
Hokky Caraka Beberkan Bekal Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Timnas Indonesia U-22 disebut punya modal penting jelang tampil di SEA Games 2025 yang berlangsung di Thailand.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Hokky Caraka Beberkan Bekal Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Inggris
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi
Pelatih Manchester United Ruben Amorim menilai tim asuhannya layak kalah setelah takluk 0-1 dari Everton pada laga pekan ke-12 Premier League di Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi
Timnas
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Thom Haye menuding ada berbagai pihak yang membuat kekacauan usai Timnas Indonesia gagal ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Liga Indonesia
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Persija akan menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11). Laga ini bertepatan dengan HUT ke 97 Macan Kemayoran.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions, Rabu (26/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Pertarungan sengit akan tersaji di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Inggris
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Laga Manchester United melawan Everton di Old Trafford, Selasa (25/11) dini hari WIB, diwarnai kejadian menarik ketika pemain tim tamu Idrissa Gueye diusir wasit setelah memukul rekan setimnya.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Inggris
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
David Moyes telah gagal meraih kemenangan dalam 17 pertandingan Premier League sebelumnya di Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
Bagikan