'Hantu' Masa Lalu Perez Berlanjut, Kali Ini Sebut Del Bosque Bodoh

Presiden Real Madrid Florentino Perez pernah menilai Vicente Del Bosque sebagai pelatih yang bodoh.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 15 Juli 2021
'Hantu' Masa Lalu Perez Berlanjut, Kali Ini Sebut Del Bosque Bodoh
Vicente Del Bosque dan Florentino Perez (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Drama rekaman suara Presiden Real Madrid, Florentino Perez yang bocor ke publik masih terus berlanjut. Omongan buruk Perez tidak berhenti setelah berbicara mengenai Raul Gonzales, Iker Casillas, Cristiano Ronaldo, dan Jose Mourinho.

Kali ini Perez berbicara mengenai mantan pelatih Madrid, Vicente Del Bosque yang menangani Los Blancos pada medio 1999-2003 setelah sebelumnya menjadi legenda El Real dan juga melatih Castilla.

Dalam komentar terbaru yang dimunculkan El Confidencial, dari percakapan pada 2006, Perez mengejek Del Bosque karena kurangnya kualitas dan menertawakan gagasannya kelak melatih timnas Spanyol.

Baca Juga:

Rekaman Audio Perez Kembali Bocor, Kini Sebut Ronaldo Idiot dan Mourinho Tak Normal

Terungkap, Florentino Perez Pernah Hina Dua Legenda Real Madrid

Manchester United Gelar Negosiasi dengan Perwakilan Varane

Vicente Del Bosque dan Florentino Perez

"Dia (Del Bosque) tidak tahu cara melatih, juga tidak tahu tentang taktik. Dia bodoh," kata Perez dikutip dari Marca.

"Tidak ada yang menawarkan pekerjaan kepada Vicente del Bosque karena mereka semua tahu dia bukan pelatih. Hal-hal terkait Del Bosque adalah kebohongan terbesar yang pernah saya lihat dalam hidup saya."

"Tanyakan kepada presiden Besiktas (Yildirim Demiroren) apa yang dia rasakan. (Del Bosque) bukan pelatih, tapi pelatihnya adalah (Jose Antonio) Camacho."

Ironis, sebab Del Bosque kemudian melatih Spanyol pada medio 2008-2016 dan mempersembahkan satu titel Piala Dunia serta Piala Eropa. Bahkan Perez menambahkan apabila Del Bosque tak dapat menangani bintang-bintang di dalam skuad Madrid.

"(Luis) Figo tiba dan menjadi dekat dengan Raul, dan di antara mereka dan (Fernando) Hierro mereka menangani skuad. Vicente yang malang, dia tidak pantas berada di sana," tambah Perez.

Breaking News Florentino Perez Real Madrid Vicente Del Bosque
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.183

Berita Terkait

Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Dari lima perwakilan Indonesia di babak delapan besar, dua berhasil lolos ke semifinal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Bagikan