Hadapi Forest di City Ground, Manchester United Harus Antipasi Permainan Low Block Tuan Rumah
BolaSkor.com - Duel tim pesakitan melawan tim yang tengah berada di momentum bagus akan terjadi di pekan 10 Premier League.
Nottingham Forest akan menjamu Manchester United di City Ground, Sabtu (01/11) pukul 22.00 malam WIB.
Man United seyogyanya tak menang (kalah) pada dua lawatan terakhir di City Ground, tetapi soal momentum bermain, saat ini mereka lebih baik.
Baca Juga:
Ditawari Gaji Dua Kali Lipat oleh Inter Milan, Paul Scholes Justru Menyesal kepada Manchester United
Satu Tahun Latih Manchester United, Ruben Amorim Seperti Naik Roller Coaster
Ditinggal Pemain Penting ke Piala Afrika, Ruben Amorim Mengaku Manchester United Akan Kesulitan
View this post on Instagram
Forest telah kalah enam kali dari tujuh laga terakhir di Premier League, sekali imbang, dan belum menemukan momentum bermain di bawah arahan Sean Dyche.
Antisipasi dari Ruben Amorim
Arief Hadi
15.703
Berita Terkait
Hadapi Forest di City Ground, Manchester United Harus Antipasi Permainan Low Block Tuan Rumah
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Manchester United: City Ground Tak Bersahabat untuk Red Devils
Ditawari Gaji Dua Kali Lipat oleh Inter Milan, Paul Scholes Justru Menyesal kepada Manchester United
Kevin De Bruyne Cedera, Napoli Ingin Tampung Kobbie Mainoo
Satu Tahun Latih Manchester United, Ruben Amorim Seperti Naik Roller Coaster
Ditinggal Pemain Penting ke Piala Afrika, Ruben Amorim Mengaku Manchester United Akan Kesulitan