Gianluigi Donnarumma Sudah Ucapkan Salam Perpisahan kepada Milan

Milan juga sudah mendatangkan Mike Maignan sebagai penggantinya.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Selasa, 25 Mei 2021
Gianluigi Donnarumma Sudah Ucapkan Salam Perpisahan kepada Milan
Gianluigi Donnarumma (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gianluigi Donnarumma tampaknya akan benar-benar meninggalkan AC Milan pada akhir musim ini. Kiper berusia 22 tahun itu bahkan dikabarkan sudah memberi salam perpisahan kepada rekan setimnya.

Seperti diketahui, kontrak Donnarumma bersama Milan akan habis pada musim panas mendatang. Petinggi Rossoneri berusaha keras untuk memperpanjang kontrak produk akademinya.

Lolosnya Milan ke Liga Champions diharapkan akan meyakinkan Donnarumma untuk bertahan. Namun hal itu tampaknya tidak terjadi.

Baca Juga:

Tak Lagi Harapkan Donnarumma, AC Milan Datangkan Mike Maignan

Skuad Milan Ketika Terakhir Kali Berlaga di Liga Champions dan Nasibnya Kini

Negosiasi Buntu, Milan Cari Pengganti Hakan Calhanoglu

Gianluigi Donnarumma

Dilansir dari MilanNews, Donnarumma sudah berpamitan dengan rekan setimnya usai mengalahkan Atalanta pada laga terakhir Serie A 2020-2021, Minggu (23/3) kemarin. Padahal kemenangan itu memastikan tim asuhan Stefano Pioli finis di empat besar.

Dari laporan yang sama, Donnarumma mengaku kepada para pemain Milan lain bahwa dirinya tidak akan memperpanjang kontraknya. Keputusan itu kemudian direspons pihak klub dengan mendatangkan Mike Maignan dari Lille.

Maignan diyakini segera menjalani tes medis. Pengumuman kedatangannya akan diumumkan Milan dalam waktu dekat.

Ulah Raiola

Menariknya, keputusan Donnarumma enggan perpanjangan kontrak di Milan dipengaruhi oleh pihak eksternal. Sosok tersebut adalah agen sang pemain, Mino Raiola.

Raiola memang menuntut kenaikan gaji secara signifikan dalam kontrak anyar Donnarumma yang nilainya mencapai 10 juta euro per tahun. Namun Milan hanya sanggup memberikan upah 8 juta euro.

Menurut Tuttosport, super agen tersebut juga meminta komisi yang nilainya mencapai 15 sampai 20 juta euro kepada Milan. Hal inilah yang membuat negosiasi menemui jalan buntu.

Menarik melihat klub yang akan dituju Donnarumma. Jika menyeberang ke Juventus, bisa dipastikan dirinya menjadi musuh suporter Milan.

Gianluigi Donnarumma AC Milan Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Bagikan