Flairene Candrea: Medali Emas SEA Games untuk Indonesia Tercinta

Flairene Candrea tak menyangka bisa langsung merebut medali emas SEA Games 2021.
Andhika PutraAndhika Putra - Selasa, 17 Mei 2022
Flairene Candrea: Medali Emas SEA Games untuk Indonesia Tercinta
Flairene (NOC Indonesia/MP Media/Rizki Fitrianto)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kejutan besar diciptakan Flairene Candrea Wonomiharjo pada lanjutan SEA Games 2021 cabang olahraga (cabor) renang. Ia mampu mem ersembahkan medali emas nomor 100 meter gaya punggung putri untuk Indonesia.

Berlaga di My Dinh Water Sports Palace, Selasa (17/5), Flairene yang baru berusia 17 tahun mampu finis terdepan. Ia mencatatkan waktu 1 menit 3,36 detik.

Hasil ini tentu di luar dugaan karena Flairene tak diunggulkan. Tumpuan Indonesia lebih dibebankan kepada Masniari Wolf yang sempat menjuarai nomor 50 meter gaya yang sama, dua hari lalu.

Baca Juga:

SEA Games 2021: Menembak Borong Satu Emas dan Satu Perunggu dari Satu Nomor

SEA Games 2021: Strike, Bowling Tuai Emas Perdana

Nyatanya, Masniari harus puas berada di peringkat keempat. Sementara peringkat kedua dan ketiga ditempati wakil Filipina, Isleta Doromal Chloe dan Geriane Taguba Jessica Joy.

Hebatnya lagi, Flairene termasuk baru fokus berkarier di renang lintasan. Sebelumnya ia mendalami renang artistik.

"Seneng banget karena aku juga baru masuk pelatnas tahun 2022 ini. Tahun sebelumnya aku fokus di renang artistik," kata Flairene Candrea.

"Aku bisa pindah karena pas renang artistik juga tetap fokus di renang dan masih bagus. Coach Albert (pelatih Timnas renang) putuskan untuk nyuruh aku fokus di renang aja."

Siapa sangka perjudian Flairine untuk mendalami renang lintasan berbuah manis. Dengan usia yang masih sangat muda, ia berpotensi menjadi andalan renang Indonesia dalam jangka waktu yang lama.

"Medali ini buat Indonesia, negara tercinta," tegasnya.

Laporan Langsung Taufik Hidayat

Breaking News SEA GAMES SEA Games 2021
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Newcastle United akan menjamu Manchester City pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming pertandingannya di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman berkomitmen untuk membawa sebanyak mungkin pelatih lokal ke tim kepelatihannya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Italia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
AC Milan dikabarkan memantau peluang merekrut Leon Goretzka dengan status bebas transfer. Minim menit bermain di Bayern Munchen bikin masa depannya disorot.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman resmi menangani Timnas Indonesia untuk dua tahun ke depan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Selain itu, pelatih Timnas Indonesia John Herdman juga menjawab target babak 8 besar Piala Asia 2027.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Spanyol
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso harus mengakhiri petualangannya bersama Real Madrid lebih cepat dari dugaan. Kekalahan di laga-laga besar hingga final Piala Super Spanyol jadi sorotan. Begini rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Spanyol
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Xabi Alonso menyampaikan pesan emosional usai berpisah dengan Real Madrid. Pelatih asal Spanyol itu mengungkap rasa hormat, terima kasih, dan kebanggaannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Inggris
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Michael Carrick dikabarkan telah meneken kontrak sebagai manajer anyar Manchester United. Fabrizio Romano disebut melaporkan kesepakatan hingga akhir musim.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Timnas
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Asisten pelatih Timnas Indonesia, Cesar Meylan, menilai potensi Skuad Garuda mirip Kanada sebelum lolos Piala Dunia 2022. Ini alasan keyakinannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Timnas
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
John Herdman membeberkan target jangka pendeknya bersama Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu fokus analisis, komunikasi pemain, dan evaluasi kegagalan ke Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
Bagikan