SEA Games 2021: Strike, Bowling Tuai Emas Perdana

Ryan Leonard Lalisang dan Hardy Rachmadian meraih medali emas pada nomor men's doubles.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 17 Mei 2022
SEA Games 2021: Strike, Bowling Tuai Emas Perdana
Ryan Leonard Lalisang (Kiri) & Hardy Rachmadian (Kanan). (NOC Indonesia/MP Media/Louis Figo)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Cabang olahraga bowling tidak mau ketinggalan menyumbangkan medali emas untuk Kontingen Indonesia pada SEA Games 2021 Vietnam. Ryan Leonard Lalisang dan Hardy Rachmadian meraih medali emas pada nomor men's doubles.

Berlaga di Heroworld Bowling CenterVincom Megamall Royal City, Vietnam, Selasa (17/5), Ryan Leonard Lalisang dan Hardy Rachmadian bermain dengan baik. Duet tersebut menorehkan nilai akhir 2.642.

Baca Juga:

Jadwal Kontingen Indonesia di SEA Games 2021 pada 17 Mei

Tim Free Fire Raih Emas, Kemenpora Sampaikan Apresiasi

Sementara itu, medali perak diraih pasangan Singapura, Timothy Tham Fu Rong dan Muhamad Jaris Goh dengan nilai akhir 2.592.

Singapura kembali meraih medali yakni perunggu setelah dua atletnya, Darren Ong Wei Siong dan Cheah Ray Han bercokol pada posisi ketiga. Mereka menyelesaikan lemparan dengan hasil 2.551.

Pada hari ini juga masih ada medali emas yang diperebutkan pada nomor women's double. Indonesia menurunkan empat atletnya yakni Putty Insavilla Armein, Sharon Adelina L Santoso, Shinta Ceysaria Yunita, dan Tannya Roumimper.

Sementara itu, pada hari kemarin, Senin (16/5), cabor bowling juga membawa pulang medali. Ryan Leonard Lalisang yang turun pada nomor men's single meraih medali perunggu. Ia mencatatkan hasil akhir 1.221 poin.

Pada SEA Games 2019 Filipina, bowling turut membawa harum nama Indonesia dengan menjadi juara umum. Tentunya, kita berharap prestasi serupa akan terulang pada edisi kali ini.

Bowling Breaking News SEA Games 2021
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.584

Berita Terkait

Lainnya
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Ini akan menjadi kali pertamanya Indonesia menjadi tuan rumah untuk gelaran Kejuaraan Dunia Senam Artistik.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Persija Jakarta menang 3-1 atas Persebaya Surabaya.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Jadwal
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Barcelona akan kedatangan Girona pada pertandingan pekan kesembilan LaLiga 2025/2026, di Estadi Olimpic Lluis Companys.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Persebaya akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (18/10). Simak informasi link streaming Persebaya vs Persija di sini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Berikut ini informasi mengenai jadwal siaran langsung Persebaya vs Persija, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Italia
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Kiper asal Spanyol itu mengatakan akhirnya menemukan ketenagan dan kedamaian di Fiorentina.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Inggris
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Florian Wirtz menjalani awal yang kurang mengesankan sejak bergabung dengan Liverpool dari Bayer Leverkusen.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Ribuan pendukung Persija dikabarkan bakal mendukung langsung tim kesayangannya di Surabaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Inggris
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liverpool dan Manchester United akan bertemu di pekan kedelapan Premier League 2025-2026 di Anfield, Minggu (19/9) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liga Indonesia
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Persija akan menghadapi Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Bagikan