Final Euro 2024: Inggris Harus Antisipasi Sayap Spanyol

Inggris harus mengantisipasi pergerakan pemain sayap Spanyol.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Sabtu, 13 Juli 2024
Final Euro 2024: Inggris Harus Antisipasi Sayap Spanyol
Ollie Watkins (uefa.com)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:


BolaSkor.com - Inggris harus mengantisipasi pergerakan pemain sayap Spanyol menjelang final Euro 2024 di Berlin, Senin (15/7) pukul 02.00 WIB. Hal ini disampaikan oleh penyerang The Three Lions Ollie Watkins.

Menurut Watkins, Spanyol akan menjadi lawan berat karena memiliki banyak pemain bintang dan talenta muda, terutama Nico Williams dan Yamine Lamal.

"Sejauh ini mungkin mereka adalah tim terbaik sepanjang turnamen ini," kata Watkins di laman UEFA.

Baca Juga:

5 Duel Kunci Final Euro 2024 Spanyol Vs Inggris

Spanyol Vs Inggris: Rentetan Statistik yang Membuat La Furia Roja di Atas Angin

3 Alasan Inggris Akan Menekuk Spanyol di Final dan Jadi Juara Euro 2024

Ollie Watkins (uefa.com)

Satu hal yang menarik perhatian Watkins adalah Spanyol memiliki pemain sayap yang sangat dinamis, muda, percaya diri, dan lugas. Meski begitu, Watkins yakin Inggris memiliki level yang sama.

"Ini akan menjadi pertandingan yang sengit. Saya sudah tidak sabar. Semoga kami bisa menyelesaikan pekerjaan ini," ujar Watkins.

Selama Euro 2024, Watkins lebih banyak duduk di bangku cadangan. Namun dia muncul menjadi pahlawan ketika mencetak gol kemenangan Inggris saat melawan Belanda di semifinal.

Penyerang Aston Villa itu masuk pada menit 81 dan mencetak gol pada menit 90+1. Gol yang membawa Inggris ke final Euro untuk kedua kalinya secara beruntun.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Timnas Inggris Ollie Watkins Euro 2024 Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.372

Berita Terkait

Liga Indonesia
Bojan Hodak Berikan Catatan Usai Persib Gasak PSBS 3-0
Pada laga tersebut, Persib Bandung menang dengan skor 3-0.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Bojan Hodak Berikan Catatan Usai Persib Gasak PSBS 3-0
Ragam
5 Kemenangan Paling Mengesankan Arsenal di Markas Fulham
Arsenal akan berkunjung ke markas Fulham, Stadion Craven Cottage, pada lanjutan Premier League, Sabtu (18/10) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
5 Kemenangan Paling Mengesankan Arsenal di Markas Fulham
Liga Indonesia
Louis van Gaal Akan Umumkan Berita Besar pada Hari Senin, Jadi Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert?
Van Gaal dilaporkan akan membuat konferensi pers pada Senin (20/10) waktu setempat.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Louis van Gaal Akan Umumkan Berita Besar pada Hari Senin, Jadi Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert?
Prediksi
Prediksi dan Statistik Fulham vs Arsenal: Ujian di Craven Cottage
Laga panas dua tim asal London akan berlangsung saat Fulham menjamu Arsenal pada lanjutan Premier League 2025-2026 di Stadion Craven Cottage.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Fulham vs Arsenal: Ujian di Craven Cottage
Prediksi
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Chelsea: The Blues Lanjutkan Tren
Chelsea berusaha meraih kemenangan keempat dalam lima pertandingan terakhir saat bertandang ke markas Nottingham Forest pada lanjutan Premier League di Stadion City Ground.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Chelsea: The Blues Lanjutkan Tren
Liga Indonesia
Kaesang Pangarep Tetap Jadi Owner Persis Solo, Keponakan Jokowi Masuk Dewan Komisaris
Keponakan Presiden ke-7 Republik Indonesia, Joko Widodo, bernama Adityo Rimbo Galih Samudro resmi ditetapkan sebagai dewan komisaris PT Persis Solo Saestu.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Kaesang Pangarep Tetap Jadi Owner Persis Solo, Keponakan Jokowi Masuk Dewan Komisaris
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Menang Telak atas PSBS di Maguwoharjo
Persib mengalahkan PSBS Biak 3-0 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (17/10) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Menang Telak atas PSBS di Maguwoharjo
Lainnya
Resmi Dikukuhkan dan Dilepas untuk Asian Youth Games dan Islamic Solidarity Games 2025, Tim Indonesia Siap Bertarung
Acara pengukuhan dan pelepasan dilangsungkan di Auditorium Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta, Jumat (17/10) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Resmi Dikukuhkan dan Dilepas untuk Asian Youth Games dan Islamic Solidarity Games 2025, Tim Indonesia Siap Bertarung
Piala Dunia
Mentalitas Pemain Arsenal, Declan Rice: Inggris Harus Membidik Target Juara Piala Dunia 2026
Gelandang Arsenal, Declan Rice, menilai mental pemain-pemain Inggris harus kuat dan yakin untuk memenangi Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Mentalitas Pemain Arsenal, Declan Rice: Inggris Harus Membidik Target Juara Piala Dunia 2026
Lainnya
Erick Thohir Persilakan Atlet Berangkat Mandiri ke SEA Games 2025: Tapi Belum Tentu Dapat Bonus
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Republik Indonesia, Erick Thohir, terbuka untuk para atlet yang ingin berangkat secara mandiri ke SEA Games Thailand 2025.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Erick Thohir Persilakan Atlet Berangkat Mandiri ke SEA Games 2025: Tapi Belum Tentu Dapat Bonus
Bagikan