Fernandinho Perpanjang Masa Bakti di Manchester City
BolaSkor.com - Fernandinho menyatakan telah menandatangani perpanjangan kontrak selama satu tahun yang akan membuatnya tetap di Manchester City hingga 2022.
Pemain berusia 36 tahun itu telah memainkan 350 pertandingan di semua kompetisi untuk Manchester City sejak bergabung Shakhtar Donetsk pada 2013.
Baca Juga:
Arsenal Selangkah Lagi Dapatkan Bek Timnas Inggris
Bursa Transfer Arsenal: Balas Dendam ke Villa, Tawaran Ditolak Brighton

“Dalam kepala dan pikiran saya, pekerjaan belum selesai,” ujar Fernandinho dikutip dari Reuters.
“Dan itulah mengapa saya memutuskan untuk bertahan di sini satu tahun lagi dan mencoba membantu klub mencapai tujuan."
"Jika saya bisa terus melakukan hal yang sama, memimpin mereka di lapangan, di luar lapangan, membantu mereka berkembang, dan menjadi lebih baik, serta tampil lebih baik selama pertandingan, saya akan menjadi orang yang paling bahagia," Fernandinho menambahkan.
Manchester City akan memulai kiprah mempertahankan trofi Premier League pada 15 Agustus saat tandang ke markas Tottenham Hotspur.
Yusuf Abdillah
9.512
Berita Terkait
Untuk Jaga Asa Juara, Szoboszlai Meminta Liverpool Jaga Semangat Juang Tak Kenal Lelah
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Bidik Kemenangan Keempat Beruntun, Persija Tetap Hormati Arema FC sebagai Lawan Tangguh
Jelang Bersua Parma, Massimiliano Allegri Berikan Kisi-Kisi Masa Depan Mike Maignan di AC Milan
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United