Liga Champions
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
BolaSkor.com - Jurnalis papan atas Eropa, Fabrizio Romano, mengungkapkan kondisi yang akan dialami Arne Slot jika Liverpool tumbang di tangan Real Madrid pada dini hari nanti.
Liverpool akan kembali menghadapi ujian berat pada pertandingan Liga Champions tengah pekan ini.
Baca Juga:
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Liverpool vs Real Madrid
Liverpool vs Real Madrid: Trent Alexander-Arnold Siapkan Mental, Arne Slot Akan Beri Sambutan Hangat
View this post on Instagram
The Reds kedatangan Real Madrid yang sedang dalam performa kencang dan punya mentalitas pemenang di Liga Champions.
Liverpool Inkonsisten
Pada sisi lainnya, Liverpool masih belum menemukan konsistensi. Dari delapan laga terakhir, The Reds enam kali merasakan kekalahan.
Sementara itu, dua laga lainnya berakhir dengan kemenangan, termasuk ketika menumbangkan Aston Villa akhir pekan kemarin.
Catatan minor tersebut membuat kemampuan Arne Slot dalam meracik taktik mulai dipertanyakan.
Apalagi, beberapa pihak mulai mengkritik soal bagaimana Slot menentukan komposisi pemainnya.
Arne Slot Rawan Dipecat?
Johan Kristiandi
18.118
Berita Terkait
Negosiasi Berjalan Mulus, Manchester United Selangkah Lagi Balikan dengan Ole Gunnar Solskjaer
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Persis Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Rekor Buruk Terus Berlanjut hingga Terancam Sanksi Besar Akibat Flare
Dirut IBL Beber Alasan Perubahan Format Playoff Menjadi Best of Five, Buka Opsi Ikuti NBA
26 Ribu Lembar Tiket Laga Persib vs Persija Terjual Habis
Persib Ditahan Imbang Persik, Bojan Hodak Tak Puas dengan Kinerja Wasit
Duel Pembuka IBL 2026 Antara Dewa United Banten Vs Pelita Jaya Dipastikan Berlangsung Seru
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
John Herdman Harus Kembalikan Kepercayaan Publik pada Timnas Indonesia
Pelatih Persija Jakarta Puji Kualitas Persib Bandung Jelang Bentrok di El Clasico Indonesia