Liga Champions
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Liverpool vs Real Madrid
BolaSkor.com - Superkomputer Opta memprediksi pemenang pertandingan Liga Champions antara Liverpool melawan Real Madrid. Lantas, bagaimana hasilnya?
Liga Champions 2025/2026 akan menggelar matchday 4 pada tengah pekan ini. Dari beberapa laga yang digelar, pertemuan Liverpool melawan Real Madrid mendapatkan banyak sorotan.
Baca Juga:
5 Pemain Liverpool yang Hengkang ke Real Madrid
Liverpool vs Real Madrid: Trent Alexander-Arnold Siapkan Mental, Arne Slot Akan Beri Sambutan Hangat
Liverpool Pikirkan Cara Hentikan Duo Real Madrid, Kylian Mbappe dan Vinicius Junior
View this post on Instagram
Menurut sejarah pertemuan kedua tim, Liverpool dan Real Madrid intens saling berhadapan dalam beberapa tahun terakhir.
Kedua tim terakhir kali saling berduel pada tahun lalu. Ketika itu, Liverpool menumbangkan Madrid dengan skor 2-0.
Tuan Rumah Tidak Meyakinkan
Namun, kondisi saat ini jauh berbeda. Liverpool justru tampil angin-anginan pada beberapa ajang yang diikuti.
The Reds enam kali menelan kekalahan dalam delapan pertandingan terakhir.
Padahal, sebelumnya skuad asuhan Arne Slot itu menorehkan tujuh kemenangan beruntun.
Kepulangan Trent Alexander-Arnold
Johan Kristiandi
18.279
Berita Terkait
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang