Menpora
Erick Thohir Akan Mundur sebagai Ketum PSSI jika Diminta FIFA
BolaSkor.com - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Erick Thohir, menyatakan siap mundur dari Ketua Umum PSSI.
Namun, Erick Thohir punya syarat khusus terkait hal ini.
Erick Thohir mengatakan dirinya akan mundur sebagai Ketum PSSI jika diminta oleh FIFA.
PSSI, kata Erick Thohir, sudah bersurat ke FIFA tentang penunjukannya sebagai Menpora.
Kini PSSI menunggu jawaban dari badan tertinggi sepak bola dunia itu.
"Semua ada aturannya," kata Erick Thohir di Media Center Kemenpora, Jakarta, Kamis (18/9).
"Kita harus proper black and white.
Kalau FIFA bilang, Anda mundur, ya (saya) mundur, selesai," ujarnya.
Baca Juga:
Erick Thohir Resmi Terima Jabatan Menpora, Akan Lanjutkan Peninggalan Dito Ariotedjo
View this post on Instagram
Erick Thohir Bertanya soal Calon Ketum PSSI
Sambil berkelakar, Erick Thohir bertanya kepada awak media apakah punya kandidat calon Ketum PSSI.
"Apa sudah ada yang punya calon (Ketum PSSI), boleh (ajukan). Enggak apa-apa," ujar Menteri BUMN periode 2019-2025 itu.
Respons Presiden FIFA setelah Erick Thohir Menjadi Menpora
Rizqi Ariandi
7.425
Berita Terkait
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Hokky Caraka Beberkan Bekal Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford