Equestrian All Star Tour: Langkah Menuju Olimpiade Paris 2026

Jessie Cuaca selaku Vice President of Event mengutarakan tujuan utama hadirnya Equestrian All Star Tour yang nantinya dapat berkontribusi di ajang bergengsi, Olympic 2026 mendatang.
Andhika PutraAndhika Putra - Minggu, 28 April 2024
Equestrian All Star Tour: Langkah Menuju Olimpiade Paris 2026
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Olahraga Equestrian (berkuda) di Indonesia semakin berwarna, dalam waktu dekat komunitas pecinta olahraga tersebut akan menggelar event bertajuk Equestrian All Star Tour. Hadirnya Equestrian All Star Tour bertujuan untuk mempromosikan dan mendukung olahraga tersebut.

Jessie Cuaca selaku Vice President of Event mengutarakan tujuan utama hadirnya Equestrian All Star Tour yang nantinya dapat berkontribusi di ajang bergengsi, Olympic 2026 mendatang.

“Tak hanya itu, kami (Equestrian All Star Tour) hadir untuk mengidentifikasi dan menghargai para riders (atlet) dan kuda terbaik dalam disiplin jumping dan dressage,” kata Jessie dalam keterangan rilis.

Seperti diketahui bersama, olahraga berkuda di Tanah Air kian mencuri perhatian masyarakat dengan maraknya event – event yang diadakan di dalam maupun luar negeri.

Baca Juga:

Atlet Muda Berkuda Raih 2 Juara Umum di Equestrian Solidarity Challage 2023

Mimpi Besar DNV untuk Equestrian Indonesia

Berlangsung di Masa Pandemi, Equestrian Champions League Berjalan Mulus



Equestrian All Star Tour rencananya akan digelar selama lima hari, pada tanggal 1 - 5 Mei 2024, dengan dua disiplin kelas, yakni Dressage (1 – 2) dan Jumping (3 – 4) di Equinara Horse Sport, JIEP, Pulomas, Jakarta Timur.

“Target dari event ini tak lain untuk menciptakan Liga kompetitif yang mendorong pertumbuhan dan pengembangan atlet berkuda dengan kualitas tinggi di Indonesia. Serta lebih meningkatkan apresiasi masyarakat terhadap olahraga berkuda,” ungkap Jessie.

“Sekaligus dapat memperkenalkan sistem poin yang akan digunakan sepanjang tahun di beberapa seri ke depan, tujuan sistem poin yang dimaksud adalah untuk mengurutkan performa riders dan kuda yang nantinya akan diseleksi untuk mendapatkan undangan kejuaraan di luar negeri,” sambungnya.

Menampilkan deretan ranking para atlet sepanjang tahun menjadi pembeda antara event ini dengan yang lainnya.

“Event ini dapat menjadi motivasi riders dan kuda untuk menaikan level performa dan juga untuk menjaga kesehatan kuda agar dapat digunakan sepanjang tahun dan mengumpulkan point sebanyak-banyaknya. Event bergengsi ini disupport oleh stable - stable terkemuka, yang bertujuan untuk menaikan standar event, rider dan kuda,” kata Jessie.

Rencananya, event bergengsi ini akan hadir setiap tahun dengan menyuguhkan penampilan dari para riders dan kuda terbaik Indonesia.

Breaking News
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Federico Barba Bertahan, Persib Hanya Rekrut Satu Pemain
Persib Bandung hanya merekrut satu pemain asing untuk putaran kedua.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 22 Januari 2026
Federico Barba Bertahan, Persib Hanya Rekrut Satu Pemain
Bulu Tangkis
Fajar/Fikri Targetkan Juara di Indonesia Masters 2026
Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri menghadapi sesama wakil Indonesia di babak 16 besar.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 22 Januari 2026
Fajar/Fikri Targetkan Juara di Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis
Hasil Indonesia Masters 2026: 16 Wakil Tuan Rumah Lanjutkan Langkah ke Babak 16 Besar
Perjuangan para wakil Indonesia untuk di babak 16 besar akan kembali berlanjut pada Kamis (22/1) mulai pukul 09.00 WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 21 Januari 2026
Hasil Indonesia Masters 2026: 16 Wakil Tuan Rumah Lanjutkan Langkah ke Babak 16 Besar
Italia
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Benfica, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Juventus vs Benfica di Liga Champions. Duel krusial di Allianz Stadium, live dini hari WIB.
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Benfica, Live Sebentar Lagi
Lainnya
Tuan Rumah Seri Ketiga, Bandung bjb Tandamata Bidik Hasil Sempurna demi Tiket Final Four Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata bertekad menyapu bersih kemenangan pada seri ketiga putaran pertama. Tim kebanggaan Jawa Barat tersebut menjadi tuan rumah.
Rizqi Ariandi - Rabu, 21 Januari 2026
Tuan Rumah Seri Ketiga, Bandung bjb Tandamata Bidik Hasil Sempurna demi Tiket Final Four Proliga 2026
Liga Indonesia
Bek Brasil Paulo Ricardo Selangkah Lagi Jadi Pemain Persija Jakarta
Jurnalis Italia, Lorenzo Lepore, mengabarkan Persija Jakarta tinggal selangkah lagi mengontrak Paulo Ricardo. Bek asal Brasil itu telah lolos tes medis.
Rizqi Ariandi - Rabu, 21 Januari 2026
Bek Brasil Paulo Ricardo Selangkah Lagi Jadi Pemain Persija Jakarta
Jadwal
Link Streaming Slavia Praha vs Barcelona, Kamis 22 Januari 2026
Barcelona akan menghadapi Slavia Praha di Stadion Fortuna Arena pada pertandingan lanjutan Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Rabu, 21 Januari 2026
Link Streaming Slavia Praha vs Barcelona, Kamis 22 Januari 2026
Italia
Ngebet Gabung AC Milan, Andrej Kostic Dorong Partizan Belgrade Memberikan Lampu Hijau
Andrej Kostic dikabarkan sangat ingin gabung AC Milan. Striker muda Partizan Belgrade ini mendorong klubnya memberi lampu hijau. Rossoneri siapkan rencana Milan Futuro!
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Ngebet Gabung AC Milan, Andrej Kostic Dorong Partizan Belgrade Memberikan Lampu Hijau
Inggris
Real Madrid Punya Pertimbangan Lain, Manchester United Terdepan dalam Perburuan Ruben Neves
Manchester United selangkah lebih dekat merekrut Ruben Neves, Real Madrid justru punya pertimbangan lain, peluang bebas transfer, drama bursa transfer Eropa
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Real Madrid Punya Pertimbangan Lain, Manchester United Terdepan dalam Perburuan Ruben Neves
Italia
Inter Milan Serius Ingin Balikan dengan Ivan Perisic
Inter Milan serius membuka peluang reuni dengan Ivan Perisic. Krisis bek sayap membuat Nerazzurri melirik sang mantan dari PSV Eindhoven.
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Inter Milan Serius Ingin Balikan dengan Ivan Perisic
Bagikan