Enrique Tegaskan Belum Menyerah Dalam Perburuan Gelar La Liga

Barcelona berhasil meraih kemenangan dramatis kala menjamu Real Sociedad dalam lanjutan pertandingan giornata ke-32 La Liga yang digelar di Camp Nou, Minggu (16/04/17). Barca menang dengan skor 3-2 lewat sumbangan dua gol Lionel Messi dan gol Paco Alcacer.
satriasatria - Senin, 17 April 2017
Enrique Tegaskan Belum Menyerah Dalam Perburuan Gelar La Liga
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Enrique Tegaskan Belum Menyerah Dalam Perburuan Gelar La Liga- Barcelona berhasil meraih kemenangan dramatis kala menjamu Real Sociedad dalam lanjutan pertandingan giornata ke-32 La Liga yang digelar di Camp Nou, Minggu (16/04/17). Barca menang dengan skor 3-2 lewat sumbangan dua gol Lionel Messi dan gol Paco Alcacer.

Sebelumnya Barcelona meraih hasil negatif dengan menelan kekalahan dari dua pertandingan. Di liga domestik Barca takluk 0-2 dari Malaga, sementara di Liga Champions Barca kembali takluk 0-3 dari Juventus.

Seperti dilansir dari Marca, pelatih Barcelona, Luis Enrique menanggapi atas raihan kemenangan yang kembali didapat Barcelona.

"Kami masih belum menyerah dalam perburuan memperebutkan gelar La Liga. Banyak pihak yang meragukan kami musim ini, terlepas dari raihan hasil negatif kami terima. Kami akan berjuang habis-habisan jelang musim berakhir," ujar Enrique.

"Jika ada yang meragukan kami (Barcelona) dalam persaingan gelar. Maka mereka seharusnya berhenti melakukan hal tersebut," lanjut mantan pelatih AS Roma usai pertandingan.

Selanjutnya Barcelona akan menghadapi laga penting lainnya, yakni saat menjamu Juventus di Camp Nou, Kamis (20/04/17) dan laga El Clasico kontra Real Madrid pada Senin (24/04/17).

Coba Juga: Permainan Game Online Terbaru

Barcelona Luis enrique Juventus Real Madrid La Liga Spanyol
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Spanyol
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa bersiap menjalani laga sulit saat melawat ke markas Villarreal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Prediksi
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Real Madrid: Ujian di Tengah Momentum
Real Madrid sedang on fire, tapi Villarreal siap jadi batu sandungan! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga Villarreal vs Real Madrid di LaLiga.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Real Madrid: Ujian di Tengah Momentum
Spanyol
Ada Sensor di Lengannya, Arda Guler Sempat Dikira Mengidap Diabetes
Arda Guler jadi sorotan usai tampil lawan AS Monaco, sensor di lengannya bikin heboh, isu diabetes mencuat, Real Madrid beri penjelasan.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Ada Sensor di Lengannya, Arda Guler Sempat Dikira Mengidap Diabetes
Spanyol
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Carlo Ancelotti dikabarkan makin dekat perpanjang kontrak bersama Brasil, Real Madrid harus gigit jari, pencarian pelatih baru berlanjut.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Real Madrid dan Carlo Ancelotti Tidak Akan Balikan
Inggris
Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz
Chelsea dikabarkan tertarik merekrut Douglas Luiz, Juventus dan Nottingham Forest ikut terseret, alur transfer rumit mulai terbuka.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz
Spanyol
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Robert Lewandowski menyumbang satu gol saat Barcelona menang 4-2 atas Slavia Praha pada laga lanjutan Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Inggris
Manchester United Turun Drastis, Liverpool Jadi Klub Inggris dengan Pendapatan Tertinggi
Ini merupakan posisi terendah Manchester United dalam Money League yang telah mereka puncaki 10 kali di masa lalu.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Manchester United Turun Drastis, Liverpool Jadi Klub Inggris dengan Pendapatan Tertinggi
Liga Champions
Gagal Clean Sheet Lagi, Barcelona Diminta Segera Benahi Lini Belakang
Terakhir kali gawang Barcelona tidak terjamah gol adalah saat mengalahkan Borussia Dortmund 4-0 pada leg pertama babak perempat final musim lalu.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Gagal Clean Sheet Lagi, Barcelona Diminta Segera Benahi Lini Belakang
Spanyol
Gareth Bale Blak-blakan Ungkap Penyebab Kegagalan Xabi Alonso di Real Madrid
Gareth Bale mengungkapkan alasan mengapa masa jabatan Xabi Alonso di Real Madrid berakhir dengan kegagalan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Gareth Bale Blak-blakan Ungkap Penyebab Kegagalan Xabi Alonso di Real Madrid
Italia
Jean-Philippe Mateta Ajukan Permintaan Transfer, Juventus Siaga
Striker asal Prancis, Jean-Philippe Mateta, dikabarkan mengajukan permintaan transfer kepada Crystal Palace dan Juventus siaga memantau situasinya.
Arief Hadi - Kamis, 22 Januari 2026
Jean-Philippe Mateta Ajukan Permintaan Transfer, Juventus Siaga
Bagikan