Efek Domino Cedera Liam Delap di Bursa Transfer Eropa
BolaSkor.com - Cedera hamstring yang dialami Liam Delap tidak hanya berdampak pada Chelsea, tetapi juga menciptakan efek domino di bursa transfer Eropa.
Bayern Munchen merasakan dampak terbesar dari gangguan ini ketika Chelsea mencabut izin bagi striker mereka, Nicolas Jackson, untuk menjalani tes medis.
Pada saat bersamaan, Chelsea juga melakukan kontak dengan Sporting Lisbon untuk menjajaki perekrutan Conrad Harder.
Baca Juga:
Berawal dari Rosario, Facundo Buonanotte Kini Merajut Impian Bersama Chelsea
Opera Sabun Nicolas Jackson: Sudah Tes Medis dengan Bayern Munchen, Transfernya Dibatalkan Chelsea
Gabung Chelsea, Alejandro Garnacho Dibeli Senilai 40 Juta Poundsterling dari Manchester United
View this post on Instagram
Keriuhan terjadi ketika Chelsea meminta Bayern untuk mengajukan penawaran permanen untuk Jakcson guna membantu mendanai pembelian Harder.
Pada saat yang sama usaha Bayern untuk mendapatkan Ademola Lookman dari Atalanta gagal.
Sementara itu, Harder akhirnya menolak Chelsea dan bergabung dengan RB Leipzig.
Efek Domino Cedera Liam Delap
Yusuf Abdillah
9.891
Berita Terkait
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Persis Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Rekor Buruk Terus Berlanjut hingga Terancam Sanksi Besar Akibat Flare
Dirut IBL Beber Alasan Perubahan Format Playoff Menjadi Best of Five, Buka Opsi Ikuti NBA
Melihat Perjalanan Pelatih Baru Chelsea, Liam Rosenior di Dunia Sepak Bola
26 Ribu Lembar Tiket Laga Persib vs Persija Terjual Habis
Persib Ditahan Imbang Persik, Bojan Hodak Tak Puas dengan Kinerja Wasit
Duel Pembuka IBL 2026 Antara Dewa United Banten Vs Pelita Jaya Dipastikan Berlangsung Seru
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia