Dukungan dari Legenda Klub: Cristian Chivu Pelatih yang Tepat untuk Inter Milan

Legenda Inter Milan, Marco Materazzi, menilai Cristian Chivu sebagai pelatih yang tepat menangani Il Nerazzurri.
Arief HadiArief Hadi - Senin, 09 Juni 2025
Dukungan dari Legenda Klub: Cristian Chivu Pelatih yang Tepat untuk Inter Milan
Cristian Chivu (@Inter_Xtra)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Inter Milan tak ingin terlalu lama melihat kursi kepelatihan kosong usai Simone Inzaghi memutuskan pergi, menerima pinangan Al-Hilal. Sempat dikaitkan dengan Roberto De Zerbi dan Cesc Fabregas, Il Nerazzurri pada akhirnya memilih mantan pemain, Cristian Chivu.

Chivu, 44 tahun, menangani Inter setelah sebelumnya melatih Parma pada Februari 2025 dan juga di level tim muda Inter dari U-14, U-17, U-18, dan U-19. Karier kepelatihannya minim, tetapi ia mendapatkan dukungan dari legenda Inter, Marco Materazzi.

Menurut pria asal Italia tersebut, Chivu sosok yang tepat menangani Inter terlebih karena ia memiliki DNA Inter: eks pemain yang pernah sukses dengan klub, terlibat dalam skuad treble winners Inter pada 2010.

Baca Juga:

Cristian Chivu, Pelatih Minim Pengalaman dengan Tugas Berat di Inter Milan

Bukan Fabregas atau De Zerbi, Inter Milan Rekrut Chivu sebagai Pengganti Inzaghi

Inter Milan Ikut Berburu Marcus Rashford

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

"Saya tidak ragu, Chivu adalah orang yang tepat untuk Inter. Dia menunggu saat yang tepat untuk meraih pekerjaan impiannya dengan kedua tangan. Dia mendapat beberapa tawaran selama bertahun-tahun, termasuk saat dia berada di tim yunior, tetapi dia memiliki kecerdasan untuk menunggu kesempatan terbaik," papar Materazzi dikutip dari Football-Italia.

"Siapa yang lebih baik darinya, seorang Interista yang memenangkan Liga Champions, untuk mengguncang tim setelah kekalahan yang begitu berat? Yang mereka butuhkan sekarang adalah Interisme kuno yang bagus."

Kritik Simone Inzaghi

Inter Inter Milan Serie a Cristian Chivu Marco Materazzi Simone Inzaghi
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.205

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Inter Milan imbang 2-2 melawan Napoli pada pekan 20 Serie A. Cristian Chivu memprediksi pertarungan Scudetto direbutkan empat hingga lima klub.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Italia
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
AC Milan imbang 1-1 kontra Fiorentina pada pekan 20 Serie A dan Massimiliano Allegri frustrasi dengan kesalahan yang terus terulang kembali.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil pertandingan yang melibatkan Manchester United di Piala FA, serta Inter Milan di ajang Serie A.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Duel panas di Artemio Franchi jadi ujian Rossoneri dalam perburuan gelar. Live sebentar lagi!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Bagikan