Drama Delapan Gol Tercipta Manchester City kontra AS Monaco

Manchester City menjamu AS Monaco dalam pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions yang digelar di Etihad Stadium, Rabu (22/02/17) dini hari WIB. Laga sengit ini diwarnai banjir gol hingga tercipta delapan gol yang dimenangkan oleh Man City.
satriasatria - Rabu, 22 Februari 2017
Drama Delapan Gol Tercipta Manchester City kontra AS Monaco
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Drama Delapan Gol Tercipta Manchester City kontra AS Monaco- Manchester City menjamu AS Monaco dalam pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions yang digelar di Etihad Stadium, Rabu (22/02/17) dini hari WIB. Laga sengit ini diwarnai banjir gol hingga tercipta delapan gol yang dimenangkan oleh Man City.

Laga berjalan sengit sejak kick-off babak pertama dimulai. Menit ke-26 Manchester City membuka skor lewat aksi Rahem Sterling. Sterling melepaskan tendangan dari jarak dekat setelah menerima assits matang dari Sane. Skor 1-0 bagi City.

Monaco berhasil menyamakan kedudukan enam menit berselang lewat Radamel Falcao. Falcao berhasil menanduk bola kegawang setelah meneruskan crossing dari bek kanan Fabinho.

Monaco bahkan berhasil memimpin balik lewat Mbappe pada menit ke-40. Mbappe dengan mudah mencetka gol lewat assist dari Fabinho. Skor 2-1 bagi Monaco hingga akhir babak pertama.

Monaco kembali mendapatkan kesempatan memperbesar keunggulan lewat sepakan penalti Falcao pada menit ke-50. Namun El Tigre gagal menuntaskan tugasnya dengannya baik.

Man City berhasil menyamakan kedudukan 2-2 lewat aksi Sergio Aguero pada menit ke-58. Sepakan Aguero berhasil diblok Danijel Subasic namun tangkapannya dalam menghalau bola tak sempurna hingga akhirnya terus bergulir menjadi gol.

Monaco berhasil memimpin kedudukan lewat Falcao. Menerima umpan panjang Thomas Lemar, Berhadapan satu lawan satu dengan kiper, Falcao menchip bola hingga gol pun tercipta. Skor 3-2 untuk Monaco.

Gol kembali imbang 3-3 lewat sepakan first time Aguero menerima umpan David Silva di menit-70.

John Stones membuat City berbalik unggul di menit-77 setelah menerima umpan sundulan Yaya Toure. Skor 4-3 untuk Cityzen.

Leyron Sane menutup keunggulan bagi Cityzen pada menit-82 setelah memanfaatkan assist Aguero. Skor 5-3 pun bertahan hingga laga usai.



Susunan Pemain:

Manchester City: Caballero; Fernandinho (Zabaleta 62'), Stones, Otamendi, Sagna; Toure; Sane, Silva, De Bruyne, Sterling (Navas 89'); Aguero (Fernando 87').

AS Monaco: Subasic; Sidibe, Raggi, Glik, Mendy; Fabinho, Bernardo Silva (Moutinho 84'), Bakayoko (Dirar 88'), Lemar; Falcao, Mbappe (Germain 79').

Manchester City Pep Guardiola AS Monaco Leonardo jardim Liga Champions 2016-2017 Sergio Aguero Radamel Falcao
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Inggris
Klub-klub Top Eropa Bahas Penggunaan Enam Pemain Pengganti
Klub-klub top Eropa, termasuk beberapa dari Premier League, telah mengadakan diskusi tentang penggunaan enam pemain pengganti per pertandingan untuk meringankan beban kerja para pemain.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Klub-klub Top Eropa Bahas Penggunaan Enam Pemain Pengganti
Inggris
Laris Manis, Manchester United Harus Bertarung untuk Mendapatkan Adam Wharton
Nama Adam Wharton belakangan mencuat setelah banyak klub besar yang menginginkan jasanya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Laris Manis, Manchester United Harus Bertarung untuk Mendapatkan Adam Wharton
Italia
Gianluigi Donnarumma Buka Suara soal Peluang Kembali dan Keyakinan AC Milan Raih Scudetto
Gianluigi Donnarumma buka suara soal peluang AC Milan meraih Scudetto dan menegaskan dirinya belum berniat kembali. Kiper timnas Italia itu tetap fokus di Manchester City hingga 2030.
Johan Kristiandi - Kamis, 16 Oktober 2025
Gianluigi Donnarumma Buka Suara soal Peluang Kembali dan Keyakinan AC Milan Raih Scudetto
Italia
Kyle Walker Akui Hengkang ke AC Milan adalah Keputusan yang Salah
Kyle Walker secara terang-terangan mengakui bahwa dirinya seharusnya tidak pernah meninggalkan Manchester City untuk dipinjamkan ke AC Milan musim lalu.
Yusuf Abdillah - Minggu, 12 Oktober 2025
Kyle Walker Akui Hengkang ke AC Milan adalah Keputusan yang Salah
Inggris
Terungkap, Penyebab Gacornya Erling Haaland Musim Ini
Awal musim ini Erling Haaland sedang menjalani momen terbaik dalam karier sepak bolanya.
Yusuf Abdillah - Senin, 06 Oktober 2025
Terungkap, Penyebab Gacornya Erling Haaland Musim Ini
Inggris
Erling Haaland Sedang Subur, Pep Guardiola Harapkan Ada Sumber Gol Lain
Pelatih Manchester City Pep Guardiola menginginkan gol tidak hanya datang dari Erling Haaland.
Yusuf Abdillah - Senin, 06 Oktober 2025
Erling Haaland Sedang Subur, Pep Guardiola Harapkan Ada Sumber Gol Lain
Inggris
Statistik Unik Erling Haaland, Tumpul di Anfield tapi Hobi Bikin Gol di London
Haaland saat ini sudah mencetak gol di 22 dari 23 stadion yang pernah dia mainkan di Premier League.
Yusuf Abdillah - Senin, 06 Oktober 2025
Statistik Unik Erling Haaland, Tumpul di Anfield tapi Hobi Bikin Gol di London
Inggris
Libas Sir Alex Ferguson dan Arsene Wenger, Pep Guardiola Ukir Rekor Baru
Pep Guardiola jadi pelatih tercepat mencapai 250 kemenangan di Premier League, melampaui rekor Sir Alex Ferguson dan Arsene Wenger.
Johan Kristiandi - Senin, 06 Oktober 2025
Libas Sir Alex Ferguson dan Arsene Wenger, Pep Guardiola Ukir Rekor Baru
Jadwal
Cara Menonton dan Link Streaming Brentford vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Manchester City akan menjalani laga tandang ke markas Brentford pada laga pekan ketujuh Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025
Cara Menonton dan Link Streaming Brentford vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Inggris
Manchester City Mulai Sering Kebobolan Gol Telat, Pep Guardiola Tidak Khawatir
Manchester City akan melakoni laga tandang melawan Brentford pada laga pekan ketujuh Premier League, Minggu (5/10) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025
Manchester City Mulai Sering Kebobolan Gol Telat, Pep Guardiola Tidak Khawatir
Bagikan