IBL 2024

Dewa United Banten Sudah Dapat Tiket Play-Off, Gelvis Solano Tetap All Out Lawan Satria Muda

Pebasket yang berposisi sebagai poin guard ini tetap akan mengeluarkan performa maksimal.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Jumat, 05 Juli 2024
Dewa United Banten Sudah Dapat Tiket Play-Off, Gelvis Solano Tetap All Out Lawan Satria Muda
Aksi Gelvis Solano bersama Dewa United Banten. (Media Dewa United Banten)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelvis Solano mengaku enggan meremehkan laga terakhir Dewa United Banten di musim reguler IBL 2024. Meskipun timnya sudah mengantongi tiket play-off, pebasket yang berposisi sebagai poin guard ini tetap akan mengeluarkan performa maksimal.

Terlebih dalam laga nanti, Dewa United Banten akan menghadapi tim tangguh Satria Muda Pertamina. Dengan rekam jejak yang dimiliki oleh Satria Muda, jelas tim asuhan Pablo Favarel tersebut tidak boleh bermain dengan setengah hati.

"Kami masih punya satu pekerjaan lagi yang harus diselesaikan. Jadi kami hanya ingin fokus terlebih dahulu pada game terakhir akhir pekan nanti," ucap Gelvis.

Baca Juga:

Hasil IBL 2024: Prawira Bandung, Bima Perkasa, dan Pelita Jaya Raih Hasil Manis

Hasil IBL 2024: Taklukkan Bali, Dewa United Banten Semakin Kokoh Berdiri di Puncak Klasemen

"Setelah itu barulah kami akan mengalihkan fokus ke babak play-off. Tapi untuk saat ini kami masih ingin menuntaskan game terakhir dengan sebaik-baiknya," sambungnya.

Terkait hal ini, Gelvis turut menyinggung persiapan yang dilakukan Dewa United Banten jelang hadapi Satria Muda. Pebasket asal Republik Dominika ini mengaku skuad Dewa United Banten sudah semakin matang.

Hal ini dibuktikan melalui kerjasama pemain lokal dan asingnya. Mereka mampu menampilkan kolaborasi yang semakin solid.

"Para pemain lokal sama-sama punya semangat yang bagus dan sama-sama ingin berjuang di lapangan. Saya rasa itu bagus, jadi kami bisa menumbuhkan kepercayaan satu sama lain," terang Gelvis.

Sebagai informasi, duel antara Dewa United Banten kontra Satria Muda akan digelar pada Sabtu (6/7) mendatang. Dijadwalkan pertandingan tersebut akan bertempat di Dewa United Area, Banten.

Penulis: Bintang Rahmat

Gelvis Solano Dewa United Banten IBL IBL 2024 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.484

Berita Terkait

Timnas
Profil Ahmad Al Ali, Wasit Laga Arab Saudi Vs Timnas Indonesia yang Pernah Beri Kartu Kuning kepada Shin Tae-yong
Ahmad Al Ali pernah memberikan kartu kuning kepada Shin Tae-yong pada pertandingan Vietnam vs Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Profil Ahmad Al Ali, Wasit Laga Arab Saudi Vs Timnas Indonesia yang Pernah Beri Kartu Kuning kepada Shin Tae-yong
Spanyol
Jadi Penghangat Bangku Cadangan, Endrick Disarankan Tinggalkan Real Madrid pada Januari
Sepanjang musim ini, Endrick menjadi salah satu pemain Real Madrid yang belum mencatat satu pun penampilan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Jadi Penghangat Bangku Cadangan, Endrick Disarankan Tinggalkan Real Madrid pada Januari
Timnas
Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Indikasikan Ole Romeny Main Lawan Arab Saudi
Patrick Kluivert mengatakan kondisi Ole Romeny terus membaik dan punya peluang main lawan Arab Saudi.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Indikasikan Ole Romeny Main Lawan Arab Saudi
Timnas
Wasit Ahmad Al Ali Ternyata Tak Selalu 'Bersahabat' dengan Arab Saudi
Dalam tiga laga terakhir Arab Saudi yang dipimpin oleh Ahmad Al Ali, The Green Falcons hanya meraih satu kemenangan.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Wasit Ahmad Al Ali Ternyata Tak Selalu 'Bersahabat' dengan Arab Saudi
Jerman
Siapa Noah Atubolu? Kiper yang Jadi Rebutan Inter dan AC Milan
Inter Milan dikabarkan siap bersaing dengan AC Milan untuk mendatangkan kiper Freiburg berusia 23 tahun, Noah Atubolu.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Siapa Noah Atubolu? Kiper yang Jadi Rebutan Inter dan AC Milan
Timnas
Terkendala Izin, Garuda Saudi Batal Tampilkan Tifo Spesial di Laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia
Suporter Timnas Indonesia harus mendapatkan izin dari Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi untuk menampilkan tifo di laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 08 Oktober 2025
Terkendala Izin, Garuda Saudi Batal Tampilkan Tifo Spesial di Laga Arab Saudi vs Timnas Indonesia
Inggris
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Leandro Trossard mengatakan tidak pernah berpikir untuk pergi dari Arsenal meski ada spekulasi tentang masa depannya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Timnas
Jay Idzes: Chemistry Pemain Timnas Indonesia Makin Menyatu Jelang Lawan Arab Saudi
Skuad Garuda akan menghadapi Arab Saudi, pada laga Grup B Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Kamis (9/10) pukul 00.15 dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 08 Oktober 2025
Jay Idzes: Chemistry Pemain Timnas Indonesia Makin Menyatu Jelang Lawan Arab Saudi
Italia
Presiden Inter Beppe Marotta Sindir Penggunaan Data dan Statistik AC Milan
Beppe Marotta menyatakan bahwa sepak bola tidak bisa dijalankan dengan hanya menggunakan logika algoritma atau angka statistik.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Presiden Inter Beppe Marotta Sindir Penggunaan Data dan Statistik AC Milan
Timnas
Pelatih Persib Sulit Prediksi Timnas Indonesia Bakal Lolos ke Piala Dunia 2026 atau Tidak
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak prediksi pertandingan Timnas Indonesia di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia berlangsung sengit
Tengku Sufiyanto - Rabu, 08 Oktober 2025
Pelatih Persib Sulit Prediksi Timnas Indonesia Bakal Lolos ke Piala Dunia 2026 atau Tidak
Bagikan