Deretan Fakta Menarik dari Hasil Undian Fase Grup Liga Champions 2022-2023

Hasil undian menghasilkan satu grup neraka.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Jumat, 26 Agustus 2022
Deretan Fakta Menarik dari Hasil Undian Fase Grup Liga Champions 2022-2023
Undian fase grup Liga Champions 2022-2023. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Undian fase grup Liga Champions 2022-2023 telah selesai digelar. Kompetisi antarklub elite Eropa pun siap dimulai kembali.

UEFA menggelar acara pengundian di Istanbul, Kamis (25/8). Kota terpadat di Turki itu rencananya menjadi venue laga final Liga Champions musim ini.

Dari hasil undian, terciptalah satu grup neraka yaitu grup C. Di sana tergabung Bayern Munchen, Barcelona, Inter Milan, dan Viktoria Plzen.

Baca Juga:

Hasil Undian Babak Grup Liga Champions 2022-2023: Bayern Munchen, Barcelona, dan Inter Segrup

5 Drama Mantan yang Berpotensi Terjadi di Fase Grup Liga Champions 2022-2023

Tak Puas, Vinicius Junior Ingin Menangi Enam Titel Liga Champions di Real Madrid

Sosok Robert Lewandowski tentu menjadi sorotan utama dari hasil undian ini. Ia tak butuh waktu lama untuk kembali bertemu Munchen sebagai lawan.

Sementara persaingan di grup lain juga cukup merata dan tak kalah menarik. Tak ada tim yang bisa melenggang ke fase gugur dengan mudah.

BolaSkor.com telah merangkum sederet fakta menarik dari hasil undian fase grup Liga Champions 2022-2023. Berikut ini rinciannya:

1. Juventus tak terkalahkan dalam 8 laga kontra PSG di kompetisi Eropa. Rekornya adalah enam kemenangan dan dua hasil imbang.

2. AC Milan baru dua kali berhadapan dengan Chelsea pada ajang Liga Champions tepatnya pada edisi 1999-2000. Namun kedua tim hanya bermain imbang dalam dua pertemuan tersebut.

3. Inter Milan belum pernah kalah saat melakoni laga di luar kandang kontra Bayern Munchen pada kompetisi Eropa. Rekornya adalah satu kali imbang dan tiga kemenangan termasuk final Liga Champions 2009-2010 yang berlangsung di Madrid.

4. Real Madrid sukses meraih dua trofi Liga Champions dari tiga edisi ketika dipertemukan dengan Shakhtar Donetsk pada fase grup (2015-2016 dan 2021-2022). Satu edisi lainnya mereka tersingkir di fase semifinal (2020-2021).

5. Barcelona hanya mampu menang dua kali dari 13 kali pertemuan kontra Bayern Munchen pada kompetisi Eropa. Dua kemenangan itu diraih di Camp Nou.

6. Glasgow Rangers dan Glasgow Celtic untuk pertama kalinya sejak 2007-2008 kembali tampil di fase grup Liga Champions secara bersamaan.

7. Liverpool tidak pernah terhenti di fase grup Liga Champions sejak Jurgen Klopp duduk di kursi manajer. The Reds bahkan mampu mencapai tiga final dari lima edisi bersama pria berkebangsaan Jerman tersebut

8. Manchester City memenangi delapan laga kandang Liga Champions kontra wakil Jerman. Mereka total juga mencetak 30 gol dan hanya kebobolan 9 gol.

Liga Champions Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Timnas
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Bulgaria dan Peru dikabarkan menjadi lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026. Satu tim lainnya yang sudah mengonfirmasi adalah Saint Kitts and Nevis.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Timnas
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Pelatih Timnas Indonesia John Herdman menegaskan kendali penuh atas pemilihan pemain dan strategi Skuad Garuda. Meski demikian, ia tetap membuka ruang masukan dari banyak pihak. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Futsal
Falcao Tak Sabar Hadapi Ricardinho di Indonesia, Duel GOAT Futsal Dunia
Legenda futsal dunia Falcao tak sabar menghadapi Ricardinho di Indonesia. Duel dua GOAT futsal akan tersaji di Futsal XSeries 2 Jakarta, 17–18 Januari 2026. Pertarungan langka yang dinanti fans!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Falcao Tak Sabar Hadapi Ricardinho di Indonesia, Duel GOAT Futsal Dunia
Prediksi
Prediksi dan Statistik Racing Santander vs Barcelona: Pantang Terpeleset seperti Real Madrid
Barcelona menantang Racing Santander di Copa del Rey 2025/2026. Statistik, kondisi tim, head to head, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Racing Santander vs Barcelona: Pantang Terpeleset seperti Real Madrid
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung Chelsea vs Arsenal di semifinal Piala Liga Inggris malam ini. Kickoff dini hari WIB, link live streaming resmi, prediksi susunan pemain, dan rekor pertemuan terbaru.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Persija Jakarta masih percaya diri untuk bisa menjadi juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Timnas
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Erick Thohir tidak akan intervensi John Herdman dalam pemilihan pemain untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Simak jadwal siaran langsung Albacete vs Real Madrid di Copa del Rey. Cek jam tayang, informasi live streaming, dan detail pertandingan terbaru di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Italia
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Menjelang laga tunda Serie A antara Como dan AC Milan, isu pelebaran lapangan di Stadio Giuseppe Sinigaglia mencuri perhatian. Benarkah strategi ini bisa memengaruhi permainan Rossoneri?
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Italia
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Inter Milan dikabarkan hampir mengamankan bek tengah muda asal Kroasia dari Hajduk Split. Fabrizio Romano mengungkap nilai transfer, rencana peminjaman, hingga masa depan sang pemain di Nerazzurri.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Bagikan