Dampak Virus Corona: Derby d'Italia dan Beberapa Laga Serie A Ditunda

Derby d'Italia antara Juventus kontra Inter Milan di Serie A ditunda hingga 13 Mei 2020.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 29 Februari 2020
Dampak Virus Corona: Derby d'Italia dan Beberapa Laga Serie A Ditunda
Derby d'Italia ditunda (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Virus corona kian mewabah di Eropa, khususnya di Italia. Akhir pekan lalu sejumlah pertandingan sudah ditunda karena alasan keamanan, kini, otoritas sepak bola Italia mengambil keputusan tegas untuk menunda beberapa laga.

Menurut berita yang dilansir dari Football-Italia, sejumlah pertandingan di pekan 26 Serie A akan ditunda karena virus corona. Beberapa laga itu adalah Udinese vs Fiorentina, AC Milan vs Genoa, Parma vs SPAL, dan Juventus vs Inter Milan.

Seluruh pertandingan itu ditunda hingga 13 Mei 2020 dan sejatinya tanggal ini diagendakan untuk final Coppa Italia 2019-20. Akan tapi, Coppa Italia ditunda hingga 20 Mei 2020. Ditundanya laga-laga itu merupakan hasil diskusi Pemerintah Italia dan pihak berwenang sepak bola (FIGC).

Baca Juga:

Juventus Tidak Akan Kembalikan Uang Tiket, Ultras Inter Milan: Jangan Dibeli

Susunan Pemain Terbaik Kombinasi Juventus dan Inter Milan pada Musim 2019-20

Cristiano Ronaldo Nilai Derby d'Italia Tidak Kalah Seru dari El Clasico

Derby d'Italia ditunda

"Ofisial: Juventus-Inter ditunda. Sama juga seperti Milan-Genoa, Parma-SPAL, Udinese-Fiorentina, dan Sassuolo-Brescia," ucap jurnalis sepak bola asal Italia, Fabrizio Romano.

Pada awalnya seluruh pertandingan itu direncanakan tetap berlangsung tanpa adanya penonton. Namun, setelah Pemerintah Italia berdiskusi dengan FIGC, maka keputusannya sudah final untuk menunda laga.

Ditundanya laga-laga tersebut, khususnya Juventus kontra Inter dalam laga bertajuk Derby d'Italia sangat disayangkan. Seyogyanya pertandingan itu berlangsung pada Senin (02/03) dini hari WIB. Kedua tim tengah dalam persaingan sengit Scudetto.

Inter bahkan baru memainkan 24 laga Serie A karena pertandingan melawan Sampdoria akhir pekan lalu juga ditunda. Sejauh ini sudah ada 800 kasus terkait corona di Italia dan 21 orang meninggal dunia.

Breaking News Serie a Virus Corona Derby d'Italia Inter Milan Juventus
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.242

Berita Terkait

Lainnya
Kalahkan Falcons 3-0, Bekal bagi Bandung bjb Tandamata untuk Hadapi Jakarta Electric
Bandung bjb Tandamata kembali bertengger di urutan tiga tim teratas klasemen sementara kelompok putri.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 17 Januari 2026
Kalahkan Falcons 3-0, Bekal bagi Bandung bjb Tandamata untuk Hadapi Jakarta Electric
Prediksi
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Arsenal berpeluang memperlebar jarak di puncak klasemen saat bertandang ke markas Nottingham Forest. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi hasil laga Premier League ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Derby Manchester memanas! Manchester United menantang Manchester City di Old Trafford. Prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan dari racikan Michael Carrick dibahas lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Italia
Jadi Penentu Kemenangan AC Milan, Adrien Rabiot Merendah
AC Milan menang 3-1 atas Como pada lanjutan laga Serie A dan Adrien Rabiot jadi penentu kemenangan. Soal itu, Rabiot merendah.
Arief Hadi - Jumat, 16 Januari 2026
Jadi Penentu Kemenangan AC Milan, Adrien Rabiot Merendah
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Bagikan