Cristiano Ronaldo dan 4 Pemain Bintang yang Menolak Pinangan Barcelona

Siapa sajakah pemain selain Cristiano Ronaldo yang pernah menolak Barcelona?
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 26 Desember 2018
Cristiano Ronaldo dan 4 Pemain Bintang yang Menolak Pinangan Barcelona
Cristiano Ronaldo (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Sebagian besar pecinta sepak bola mungkin akan memasukkan Barcelona ke dalam 10 tim terkuat dunia dewasa ini. Maklum, tim yang diperkuat Lionel Messi tersebut mendominasi Spanyol dan juga Eropa dalam satu dekade terakhir.

Dengan prestasi yang mentereng dan kekuatan finansial, tentu akan mudah bagi Barcelona menggaet pemain yang diinginkan. Teranyar, barisan blokade yang dibuat Liverpool untuk melindungi Phlippe Coutinho dihancurkan Barcelona dengan beberapa pendekatan. Pada akhirnya, pemain tim nasional Brasil tersebut hijrah ke Barcelona pada bursa transfer musim dingin 2018.

Akan tetapi, bursa transfer Barcelona tak sepenuhnya berjalan sesuai rencana. Pemain yang kini menjadi juru gedor sang rival, Cristiano Ronaldo, ternyata pernah ditawarkan hengkang ke Barcelona pada 2009.

Beberapa kabar di Spanyol menyebutkan, manajer Manchester United, Sir Alex Ferguson, sejatinya tak ingin melepas pemain timnas Portugal tersebut ke Real Madrid. Ferguson dikabarkan menawarkan Ronaldo ke Barcelona dan disambut dengan tangan terbuka.

Baca Juga:

3 Pemain yang Mengurangi Beban Lionel Messi di Barcelona

6 Efek Plus-Minus Boxing Day

5 Mantan Anak-anak Asuh Sir Alex Ferguson yang Banting Setir Jadi Pelatih

Cristiano Ronaldo ketika masih membela Manchester United. (Zimbio)

Namun, semua kembali lagi kepada keinginan hati sang pemain. Ronaldo diberitakan tak ingin pindah dari The Red Devils bila tujuannya bukanlah El Real.

"Dalam beberapa pekan Ferguson mencoba menghalangi kepergian Ronaldo ke Real Madrid. Dia menawarkan Ronaldo ke Barcelona. Blaugrana sangat senang dengan tawaran tersebut. Namun, Ronaldo mengatakan tidak akan pergi ke klub selain Real Madrid," tutur mantan presiden Madrid, Roman Calderon, pada Maret 2014.

Lantas, siapa sajakah pemain selain Cristiano Ronaldo yang pernah menolak Barcelona? Berikut ini BolaSkor.com akan menyampaikan empat di antaranya.

Cristiano Ronaldo Gianluigi Buffon Thiago silva Rio Ferdinand Alessandro Del Piero Trivia Sepak Bola Breaking News Barcelona
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.800

Berita Terkait

Spanyol
Gara-gara Hansi Flick Tidak Setuju, Barcelona Akhirnya Batal Rekrut Etta Eyong
Barcelona memutuskan menarik diri dari perburuan striker Kamerun Etta Eyong, yang sedang bersinar bersama Levante.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Gara-gara Hansi Flick Tidak Setuju, Barcelona Akhirnya Batal Rekrut Etta Eyong
Italia
Napoli Dihajar Virus FIFA, Aurelio De Laurentiis Marah-marah
Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis mengecam UEFA dan FIFA setelah ada pemainnya yang pulang membawa cedera selepas membela tim nasional.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Napoli Dihajar Virus FIFA, Aurelio De Laurentiis Marah-marah
Inggris
Terungkap Rencana Manchester United saat Andre Onana Kembali Musim Depan
Manchester United dikabarkan telah menyiapkan rencana terkait masa depan Andre Onana saat masa peminjamannya di Trabzonspor selesai.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Terungkap Rencana Manchester United saat Andre Onana Kembali Musim Depan
Inggris
Untuk Gaet Pengganti Mohamed Salah, Liverpool Siap Pecahkan Rekor Transfer
Liverpool dikabarkan sudah bersiap memburu penyerang baru yang akan diproyeksikan sebagai pengganti Mohamed Salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Untuk Gaet Pengganti Mohamed Salah, Liverpool Siap Pecahkan Rekor Transfer
Piala Dunia
Georgia vs Spanyol: Luis de la Fuente Sudah Punya Solusi Tanpa Lamine Yamal
Spanyol akan menghadapi Georgia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup E di Boris Paichadze Dinamo Arena.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Georgia vs Spanyol: Luis de la Fuente Sudah Punya Solusi Tanpa Lamine Yamal
Jadwal
Link Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025, Begini Cara Nontonnya
Laga ini merupakan persiapan Skuad Garuda Muda menghadapi SEA Games 2025 Thailand, Desember mendatang.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 15 November 2025
Link Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025, Begini Cara Nontonnya
Jadwal
Link Streaming Georgia vs Spanyol, Minggu 16 November 2025
Pertarungan krusial akan tersaji di Grup E Kualifikasi Piala Dunia 2026 saat tuan rumah Georgia menjamu Spanyol.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Link Streaming Georgia vs Spanyol, Minggu 16 November 2025
Liga Dunia
Gara-gara Postingan Sosmed, Eks Wonderkid Barcelona Terancam Hukuman Berat
Mantan wonderkid Barcelona Vitor Roque terancam hukuman berat karena unggahannya di media sosial.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Gara-gara Postingan Sosmed, Eks Wonderkid Barcelona Terancam Hukuman Berat
Piala Dunia
Kroasia Lolos ke Piala Dunia 2026, Luka Modric Akan Samai Rekor Lothar Matthaeus, Cristiano Ronaldo, dan Lionel Messi
Kroasia meraih kemenangan 3-1 saat menjamu Kepulauan Faroe pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Kroasia Lolos ke Piala Dunia 2026, Luka Modric Akan Samai Rekor Lothar Matthaeus, Cristiano Ronaldo, dan Lionel Messi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025
Pertandingan Timnas Indonesia U-22 versus Mali U-22 akan disiarkan langsung di stasiun televisi swasta.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 15 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025
Bagikan