Cold Palmer, Merek Dagang Resmi Milik Cole Palmer
Bintang Chelsea, Cole Palmer, telah resmi mematenkan merek dagangnya bernama Cold Palmer.
Cole Palmer (Irish Sun)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
BolaSkor.com - Sejak direkrut dari Manchester City senilai 40 juta poundsterling pada 2023, Cole Palmer betransformasi menjadi bintang di Chelsea.
Dalam kurun waktu dua tahun, Palmer memenangi titel UEFA Conference League dan Piala Dunia Antarklub dengan Chelsea.
Akan tapi Palmer tidak hanya dilihat dengan trofi yang diraihnya di Chelsea, melainkan kontribusinya untuk tim.
Baca Juga:
Arti Kemenangan Dramatis atas Liverpool buat Chelsea dan Enzo Maresca
Setelah Kalahkan Liverpool, Chelsea Kini Krisis Pemain Belakang
View this post on Instagram
Peran vital Palmer tak terbantahkan lagi dalam menginisiasi serangan, mencetak gol, dan juga memberikan assist.
Selain itu ada satu hal lagi yang identik dengan Cole Palmer: selebrasi gol.
Patenkan Cold Palmer
Ditulis Oleh
Arief Hadi
Posts
16.317
Berita Terkait
Liga Champions
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Lima tim asal Inggris, Arsenal, Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Manchester City, meraih tiket lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Laga Liga Champions Napoli vs Chelsea, Bertanding Mulai Kamis (29/01) Pukul 03.00 WIB
Jadwal siaran langsung serta link live streaming laga Liga Champions Napoli vs Chelsea di Stadio Diego Armando Maradona.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Inggris
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Masa depan Harry Maguire di Manchester United masih abu-abu. Kontrak, gaji, dan faktor pelatih disebut jadi penentu apakah bek Inggris itu bertahan di Old Trafford musim depan.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Inggris
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara
Rumor Cole Palmer hengkang dari Chelsea kian kencang. Manchester United disebut paling berpeluang. Bagaimana respons pelatih The Blues soal masa depan sang bintang?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Napoli vs Chelsea: Peluang Menang The Blues Tembus 40 Persen
Superkomputer Opta memprediksi hasil Napoli vs Chelsea di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang The Blues mencapai 40 persen, laga diprediksi berlangsung ketat!
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Inggris
Liga Champions: Chelsea Siap Hadapi 'Neraka' di Stadio Diego Armando Maradona
Liam Rosenior, pelatih Chelsea, menegaskan kesiapan timnya memainkan laga hidup mati yang akan diusung Napoli di Liga Champions.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Italia
Laga Hidup Mati di Markas Napoli, Antonio Conte Tak Punya Rekor Bagus Lawan Chelsea
Napoli akan memainkan laga hidup mati di Liga Champions melawan Chelsea dan sang pelatih, Antonio Conte, tak punya rekor bagus melawan sang mantan.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Liga Champions Napoli vs Chelsea: Laga Hidup Mati Il Partenopei
Prediksi dan statistik pekan delapan fase liga Liga Champions Napoli vs Chelsea di Stadio Diego Armando Maradona.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Liga Champions
7 Fakta Menarik Duel Napoli vs Chelsea: Partenopei Tangguh di Kandang
Napoli vs Chelsea menjadi salah satu laga krusial pada matchday kedelapan Liga Champions 2025-2026 yang berlangsung Kamis, (29/1).
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Inggris
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Tidak ada tim Premier League yang dapat finis lebih rendah dari peringkat ke-24 klasemen.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026