Chelsea Dapat Kabar Buruk Jelang Final Liga Europa

N'Golo Kante diprediksi tidak bisa bermain karena mengalami cedera betis.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 27 Mei 2019
Chelsea Dapat Kabar Buruk Jelang Final Liga Europa
N'Golo Kante (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Chelsea dilaporkan tidak bisa menurunkan N'Golo Kante saat menghadapi Arsenal pada laga puncak Liga Europa 2018-2019, di Baku Olympic Stadium, Kamis (5/30) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB. Pemain tim nasional Prancis tersebut masih mengalami cedera.

Chelsea akan menghadapi laga berat melawan Arsenal. Sebab, The Gunners mengusung misi memenangi Liga Europa untuk tetap berlaga di Liga Champions musim depan.

Akan tetapi, The Blues diperkirakan tidak bisa tampil dengan kekuatan penuh. Sebab, N'Golo Kante masih belum pulih 100 persen.

Menurut laporan Mirror, Kante diprediksi tidak bisa bermain karena mengalami cedera betis. Bila dipaksakan, hal itu akan menjadi risiko besar bagi karier sang pemain.

Baca Juga:

Arsene Wenger Menyayangkan Henrikh Mkhitaryan Absen di Final Liga Europa

Sekelumit Masalah dan Suasana Mencekam Jelang Final Liga Europa 2018-19 di Azerbaijan

Penggawa Chelsea Waspadai Misi Terselubung Arsenal di Final Liga Europa

N'Golo Kante

Sejatinya, beberapa pekan lalu Kante dilaporkan sudah kembali berlatih. Mantan gelandang Leicester City tersebut berlatih terpisah dari rekan-rekannya.

Namun, Pada Sabtu (25/5) cedera Kante kembali kambuh. Alhasil, sang pemain diprediksi tidak akan mendapatkan waktu yang cukup untuk fit sebelum pertandingan.

Sebelumnya, Chelsea sudah kehilangan Ruben Loftus-Cheek yang diterpa cedera achilles. Kabar tersebut membuat Maurizio Sarri harus memutar otak untuk mencari komposisi terbaik di lini tengah.

Kini, Sarri hanya memiliki Jorginho, Mateo Kovacic dan Ross Barkley yang bisa ditempatkan sebagai gelandang. Beruntung, barisan depan The Blues seperti Eden Hazard, Gonzalo Higuain dan Olivier Giroud dalam kondisi siap tempur.

Chelsea Breaking News Liga Europa N'Golo Kante
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.741

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Bagikan