Olimpiade Paris 2024
CdM Anindya Bakrie Finish Maraton Olimpiade Paris 2024
BolaSkor.com - Chef de Mission (CdM) Tim Indonesia, Anindya Bakrie, mengikuti lomba Maraton Olimpiade Paris 2024. CdM Anin berhasil finisih melewati 42.195 km.
CdM Anin bersemangat mengikuti Maraton Olimpiade Paris 2024 dengan mengenakan jersey Merah-Putih kebanggaan Tim Indonesia. Ia bersama 40.048 peserta lainnya menempuh jarak yang dibagi menjadi dua, yakni 42 km dan 10km.
CdM Anin berlari mulai start dari Hôtel de Ville, Sabtu (10/8) pukul 10.00 malam waktu setempat. Ia finish di Esplanade des Invalides, Minggu (11/8) pukul 04.17 pagi waktu setempat.
Baca Juga:
Lifter Tim Indonesia Nurul Akmal Petik Pelajaran dari Olimpiade Paris 2024
Hasil Angkat Besi Olimpiade Paris 2024: Nurul Akmal Tutup Kiprah Tim Indonesia
View this post on Instagram
Rute yang dilewati dari tengah kota menuju Versailles dan mengelilingi menara Eiffel. CdM Anin berlari selama 6 jam 10 menit.
"Ini medali untuk Indonesia. Tantangannya berat, selain mental juga rutenya dahsyat. Ada yang menanjak, kejam. Alhamdullillah bisa finish strong dan tidak kram," jelas Anin yang langsung disambut keluarga pada garis finisih.
Ini merupakan kali pertama, masyarakat umum boleh mengikuti lomba lari maraton Olimpiade, Marathon Pour Tous, di lintasan yang sama dengan para atlet yang tampil di nomor marathon Olimpiade Paris 2024.
Walaupun sebagai pelari amatir, CdM Anindya berharap keikutsertannya bisa menjadi inspirasi untuk masyarakat agar hidup lebih sehat.
AICE sebagai sponsor utama Tim Indonesia di Olimpiade Paris 2024
Tengku Sufiyanto
17.925
Berita Terkait
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Qarabag, Live Sebentar Lagi