Bruno Lopes Pinggirkan Ambisi Pribadi bersama Madura United

Bruno Lopes sudah tak sabar bantu Madura United di Piala Menpora.
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 15 Maret 2021
Bruno Lopes Pinggirkan Ambisi Pribadi bersama Madura United
Bruno Lopes. (Instagram Bruno Lopes)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kembali bergabung dengan Madura United menjadi momen yang lama dinantikan oleh Bruno Lopes. Sejak diperkenalkan pada September tahun lalu, pemain berposisi striker itu belum merasakan debut bersama Madura United.

Kala itu, kompetisi sempat menggantung dan berujung pembatalan. Dirinya lantas meminta dipinjamkan ke klub Serie B Brasil, Parana Clube selama masa vakum tersebut.

Dengan kepastian turnamen Piala Menpora 2021, dirinya pun langsung bergegas ke Indonesia. Setelah menjalani karantina mandiri, Bruno Lopes akhirnya bergabung bersama rekan-rekannya menjalani pemusatan latihan di Batu, Malang.

Baca Juga:

Kembali Perkuat Madura United, Bayu Gatra Langsung Pasang Target Juara

Widodo Dapat Gambaran Kekuatan Persita dari Laga Kontra Persija

"Saya senang bergabung lagi dengan Madura United. Dan dari kemarin saya ingin kembali lagi karena cukup lama tidak main ya. Dan sekarang tinggal saya kerja keras dan kejar tujuan kami," ujar Lopes.

Sebagai juru gedor, Bruno Lopes ternyata tak punya target gol selama ajang pramusim tersebut. Baginya, hal terpenting adalah menampilkan performa terbaik di setiap laga selagi berharap bisa memberikan trofi.

"Tujuan utama adalah bantu Madura United. Cetak gol atau tidak yang penting Madura United menang," imbuh pria berkepala plontos tersebut.

"Saya akan bermain baik dan bisa bantu Madura United semaksimal mungkin. Karena tujuan saya juara. Saya tidak pikir pretasi pribadi, tetapi pikir tim," jelasnya.

Kedatangan Lopes diharapkan bisa mempertajam lini serang Madura United yang telah ditinggal Bruno Matos. Duetnya dengan Beto Goncalves diprediksi akan menjadi salah satu ancaman serius musim ini. (Laporan Kontributor Arjuna Pratama/Madura)

Bruno Lopes Madura united Piala menpora
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Dikalahkan Bhayangkara FC, Malut United Gagal Dekati Persija
Bhayangkara Presisi Lampung FC menang di kandang Malut United. Sementara itu, laga Madura United vs PSBS Biak berakhir imbang.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Dikalahkan Bhayangkara FC, Malut United Gagal Dekati Persija
Liga Indonesia
Bikin Madura United Mati Kutu, Persija Awali Putaran Kedua dengan Meyakinkan
Persija mengalahkan Madura United 2-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (23/1). Dua gol Macan Kemayoran dilesakkan dari titik putih.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Bikin Madura United Mati Kutu, Persija Awali Putaran Kedua dengan Meyakinkan
Liga Indonesia
Penilaian Mauricio Souza soal Debut Alaeddine dan Fajar bersama Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dan Alaeddine Ajaraie mencatatkan debut untuk Persija Jakarta. Keduanya main di babak kedua saat Persija menjamu Madura United, Jumat (23/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Penilaian Mauricio Souza soal Debut Alaeddine dan Fajar bersama Persija Jakarta
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Kalahkan Madura United 2-0 di GBK
Dua gol kemenangan Persija dicetak melalui tendangan penalti.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Kalahkan Madura United 2-0 di GBK
Jadwal
Link Streaming Persija Jakarta vs Madura United di Super League 2025/2026, 23 Januari 2026
izky Ridho dkk. saat ini berada di posisi ketiga klasemen sementara Super League dengan 35 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Link Streaming Persija Jakarta vs Madura United di Super League 2025/2026, 23 Januari 2026
Liga Indonesia
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Persija tidak bisa menurunkan tim terbaik menghadapi Madura United malam nanti. Pelatih Persija Mauricio Souza punya rencana mengantisipasi hal tersebut.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Liga Indonesia
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Persija belum pasti bisa memainkan Alaeddine dan Paulo Ricardo saat menghadapi Madura United malam nanti. Hanya Fajar Fathurrahman yang siap bermain.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Liga Indonesia
Van Basty Sousa Susul Hanif, Persija Sisakan Pemain Muda Lawan Madura United
Persija Jakarta diterpa krisis di sektor gelandang. Setelah Hanif Sjahbandi harus dioperasi, Persija juga kehilangan Van Basty Sousa.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Van Basty Sousa Susul Hanif, Persija Sisakan Pemain Muda Lawan Madura United
Liga Indonesia
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Persebaya Surabaya mengalahkan Madura United dengan skor tipis 1-0 di Stadion Ratu Pamelingan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Borneo FC Samarinda mengalahkan PSM Makassar 2-1.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Bagikan