Bos Udinese Sebut Kembalinya Bundesliga adalah Kegagalan

Pemilik Udinese Giampaolo Pozzo menilai kembalinya Bundesliga bisa menjadi contoh buruk bagi liga lain..
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 20 Mei 2020
Bos Udinese Sebut Kembalinya Bundesliga adalah Kegagalan
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pemilik Udinese Giampaolo Pozzo memiliki pandangan mengenai kembalinya Bundesliga. Pozzo sebut banyak hal negatif terjadi sejak Bundesliga resmi dimulai pada Sabtu (16/5) tanpa kehadiran penonton.

Salah satu yang disoroti Pozzo adalah dari segi kebugaran pemain. Buktinya terdapat delapan pemain yang cedera dalam enam pertandingan pertama yang digelar.

Baca Juga:

5 Hal yang Dapat Dipelajari dari Bergulirnya Bundesliga di Tengah Pandemi Virus Corona

Hasil Bundesliga 2019-20: Bayern Munchen Kukuhkan Posisi di Puncak Klasemen

Cetak 40 Gol di Seluruh Kompetisi, Robert Lewandowski Buru Rekor Gerd Muller di Bundesliga

Beberapa di antaranya yang cedera adalah Giovani Reyna, Thorgan Hazard, serta Jean-Clair Todibo. Bagi Pozzo, ini menjadi pembelajaran untuk kompetisi lain di Eropa, termasuk Serie A.

Pozzo berpendapat juga bahwa tidak selayaknya sepak bola kembali digelar begitu cepat setelah melewati masa vakum selama dua bulan.

"Bundesliga memulai kembali dengan cara yang terburuk, meski telah memasarkannya sebagai kesuksesan," ungkapnya dikutip dari Football Italia.

"Banyak pemain cedera di Bundesliga adalah bukti jika persiapan tidak dilakukan dengan matang, seperti itulah ganjarannya. Ini baru berjalan satu pekan."

"Jika liga berlangsung selama dua laga per pekan, kita mungkin harus menempelkan bantalan di tubuh para pemain hingga akhir musim, agar mereka terhindar dari benturan," lanjutnya.

Bundesliga menjadi liga top Eropa pertama yang kembali melanjutnya musim 2019-2020. setelah sempat ditangguhkan akibat pandemi virus corona.

Penulis: Alexander Matthew

Bundesliga Serie a Virus Corona
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.939

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Juventus mencatat kemenangan 5-0 atas Cremonese pada pekan ke-20 Serie A 2025-2026 di Allianz Stadium, Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Inter Milan imbang 2-2 melawan Napoli pada pekan 20 Serie A. Cristian Chivu memprediksi pertarungan Scudetto direbutkan empat hingga lima klub.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Italia
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
AC Milan imbang 1-1 kontra Fiorentina pada pekan 20 Serie A dan Massimiliano Allegri frustrasi dengan kesalahan yang terus terulang kembali.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil pertandingan yang melibatkan Manchester United di Piala FA, serta Inter Milan di ajang Serie A.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Duel panas di Artemio Franchi jadi ujian Rossoneri dalam perburuan gelar. Live sebentar lagi!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Bagikan