Bos PSIS Pastikan Pratama Arhan Hengkang ke Luar Negeri

Pratama Arhan dikabarkan diincar klub dari Korea Selatan, Jepang, hingga Eropa.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Sabtu, 08 Januari 2022
Bos PSIS Pastikan Pratama Arhan Hengkang ke Luar Negeri
Pratama Arhan. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajemen PSIS Semarang sepertinya memberikan restu kepada Pratama Arhan untuk melanjutkan karier di luar negeri. Hal itu tercermin dari pesan yang dibagikan Komisaris PSIS, Junianto, lewat akun Instagram pribadinya, @anto_van_java, Jumat (7/1) malam WIB.

Dalam unggahannya, Junianto memberikan beberapa pesan kepada Pratama Arhan. Salah satunya adalah pemain berumur 20 tahun tersebut diminta untuk tetap membumi.

"Sebuah janji yang harus ditepati. Tidak semua perpisahan itu menyakitkan, tapi untuk yang satu ini justru membanggakan. Tetap membumi, le @pratamaarhan8, sebelum berangkat ke luar negeri sempatkan membela panji Mahesa Jenar di Denpasar, Bali, bersama teman-temanmu yang lain untuk merebut poin di @liga1match," tulis Junianto.

Baca Juga:

Liga Korsel atau Thailand, Pratama Arhan Bakal Ikut Saran Shin Tae-yong

Membanggakan, Pemain Timnas Putri Shalika Aurelia Direkrut Roma CF

Pratama Arhan memang dikabarkan sedang diincar klub-klub dari Korea Selatan, Jepang, hingga Eropa. Selain itu, sejumlah tim besar di Tanah Air, seperti Persib Bandung, Persebaya Surabaya, dan Arema FC, juga disebut tertarik mendapatkan servis pemain berusia 20 tahun tersebut.

Namun, klub Korea Selatan yang bermain di K League 2, Daejeon Hana yang paling terdepan mendapatkan tandan tangan Pratama Arhan.

Minat tim-tim tersebut terhadap Pratama Arhan tidak terlepas dari performa apik bek kiri andalan Timnas Indonesia di Piala AFF 2020. Ia mencetak dua gol dan dua assist, hingga membantu Tim Merah-Putih melangkah hingga partai final sebelum kembali dikalahkan Thailand. Bahkan, ia mendapat penghargaan sebagai pemain muda terbaik Piala AFF 2020.

"Saya yang penting ke luar negeri dulu, cari pengalaman," tutur Pratama Arhan.

K League 2 Timnas Indonesia PSIS Semarang Pratama Arhan Alif Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.788

Berita Terkait

Liga Indonesia
Tinggalkan Persija, Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama Gabung Arema FC
Teka-teki ke mana Rio Fahmi dan Hansamu berlabuh usai dilepas Persija terjawab. Kedua pemain tersebut resmi gabung Arema FC di putaran kedua Super League.
Rizqi Ariandi - Minggu, 01 Februari 2026
Tinggalkan Persija, Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama Gabung Arema FC
Timnas
Piala Asia Futsal 2026: Juara Grup A, Indonesia Tantang Vietnam di Perempat Final
Timnas Futsal Indonesia keluar sebagai Juara Grup A usai menahan imbang Irak. Di perempat final, Indonesia akan bertemu Vietnam.
Rizqi Ariandi - Minggu, 01 Februari 2026
Piala Asia Futsal 2026: Juara Grup A, Indonesia Tantang Vietnam di Perempat Final
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Dikalahkan Bhayangkara FC, Malut United Gagal Dekati Persija
Bhayangkara Presisi Lampung FC menang di kandang Malut United. Sementara itu, laga Madura United vs PSBS Biak berakhir imbang.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Dikalahkan Bhayangkara FC, Malut United Gagal Dekati Persija
Liga Indonesia
Persija Pinjamkan Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama
Persija Jakarta meminjamkan Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama Pranata. Kabarnya, Rio Fahmi dan Hansamu akan bergabung dengan Arema FC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Pinjamkan Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama
Liga Indonesia
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza menjelaskan mengapa Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo hanya bermain sebentar.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Liga Indonesia
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Shayne Pattynama naik barakuda saat Persija Jakarta bertandang melawan Persita Tangerang.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Persija Jakarta sudah mendatangkan empat pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Namun, Ketum The Jakmania menilai jumlah tersebut belum cukup.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Timnas Indonesia U-17 akan memulai persiapan menghadapi Piala Asia U-17 2026 di Arab Saudi. Satu di antaranya dengan menggelar uji coba.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Persib Bandung mendominasi laga melawan Persis Solo di Stadion Manahan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Timnas
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Asnawi Mangkualam Bahar harus mengakhiri musim ini lebih cepat karena naik meja operasi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Bagikan