Beto Subur, Timnas U-23 Dinilai Bisa Jadi Juara Asian Games 2018

Timnas U-23 akan menghadapi Uni Emirat Arab (UEA), pada laga babak 16 besar cabang olahraga sepak bola putra Asian Games 2018.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Jumat, 24 Agustus 2018
Beto Subur, Timnas U-23 Dinilai Bisa Jadi Juara Asian Games 2018
Timnas Indonesia U-23 meraih kemenangan 3-1 atas Hong Kong U-23, pada laga terakhir Grup A cabang olahraga sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Senin (20/8) malam W
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mocernya performa Beto Goncalves bersama Timnas Indonesia U-23 Asian Games 2018, membuat Hilton Moreira ikut berbangga atas prestasinya. Sebagai sesama pemain kelahiran Brasil, Hilton tak kaget dengan prestasi yang saat ini dicapai Beto dengan mengantarkan Timnas U-23 mencapai babak 16 besar Asian Games 2018.

Tak sekedar itu, Hilton pun optimistis tim Garuda Muda bisa setidaknya mencapai target semifinal, bahkan memetik trofi juara dengan melihat performa tim sejauh ini.

"Saya yakin Timnas U-23 bisa meraih juara Asian Games. Saya melihat kerja sama tim sekarang sangat bagus, terutama Beto dan (Stefano) Lilipaly," papar Hilton, di tengah kesibukan menjalani pemusatan latihan di Lapangan Agro Kusuma Kota Batu, Jawa Timur.

Duet baru Timnas U-23 di bawah asuhan Luis Milla itu kini menjelma sebagai predator menakutkan di lini pertahanan lawan. Baik Beto Goncalves maupun Stefano Lilipaly, masing-masing sudah membukukan tiga gol, alias menyumbangkan 60 persen dari perolehan 10 gol Timnas U-23 di babak penyisihan Grup A.

Para pemain Timnas Indonesia U-23 merayakan gol yang dicetak Irfan Jaya ke gawang Hong Kong U-23, pada laga terakhir Grup A cabang olahraga sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Senin (20/8) malam WIB. (BolaSkor.com/Rizki Fitrianto)

"Mereka tidak hanya membuat bangga orang-orang Indonesia, tetapi keluarga di Belanda maupun Brasil ikut bangga," ungkap bomber yang kini berlabuh di Persipura Jayapura itu.

Saking bangganya, Hilton pun tak pernah terlambat menghubungi Beto atas apapun hasil Timnas U-23 sepanjang Asian Games 2018. Hubungan keduanya cukup erat, lantaran datang di era yang sama saat melanjutkan karier di Indonesia.

"Saya dengan Beto sudah seperti saudara. Saya datang di tahun 2005 membela Deltras Sidoarjo, dia datang ke Persijap Jepara tiga tahun setelahnya. Kami juga pernah satu tim di Malaysia (Penang FA musim 2015)," urainya.

"Dia pasti mampir ke rumah, kalau pulang ke Brasil. Karena rumah saya dekat bandara Sao Paulo, tempat dia transit sebelum pulang ke Bellem," pungkasnya.

Timnas U-23 akan menghadapi Uni Emirat Arab (UEA), pada laga babak 16 besar cabang olahraga sepak bola putra Asian Games 2018 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jumat (24/8) sore WIB. (Laporan Kontributor Kristian Joan/Malang)

Timnas indonesia u-23 Breaking News Asian games 2018
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.884

Berita Terkait

Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Bagikan