Batal Diambil Alih Pangeran Arab Saudi, Newcastle United Diincar Investor Singapura

Newcastle United dikabarkan sudah mengadakan pembicaraan dengan calon investor baru asal Singapura.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Senin, 17 Agustus 2020
Batal Diambil Alih Pangeran Arab Saudi, Newcastle United Diincar Investor Singapura
Stadion St James Park (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Setelah proses pengambilalihan klub oleh konsorsium Pangeran Arab Saudi terhenti, Newcastle United dikabarkan sudah mengadakan pembicaraan dengan calon investor baru. Adalah Bellagraph Nova Group (BNG) yang berbasis di Singapura menjadi pihak yang kemungkinan mengakuisisi kepemilikan klub.

Seperti dilansir Reuters, BNG, yang didirikan oleh investor Singapura Evangeline Shen, Nelson Loh, dan Terence Loh, serta memiliki kantor pusat di Paris, menyatakan bahwa negosiasi sudah sampai pada tingkat pasti. Grup ini juga menyatakan siap memasok dana besar-besaran untuk pengembangan klub.

Baca Juga:

Proses Akuisisi Newcastle United oleh Pangeran Arab Saudi Terancam Batal

Akuisisi Klub Tidak Selalu Berbuah Manis

Ironi Sepak Bola Arab Saudi di Tengah Isu Pembelian Newcastle United

"Para pendiri Bellagraph Nova Group sudah memberikan sebuah LOI (Letter of Intent) selain juga bukti dana pada 10 Agustus," demikian pernyataan BNG dikutip dari Reuters.

"Di samping perikatan dengan Newcastle Football Club dan komunitas, Bellagraph Nova Group mendaftarkan bantuan kapten Inggris Alan Shearer dan mantan pemain Michael Chopra."

Ditambahkan pula bahwa pembicaraan dengan pemilik United Mike Ashley sudah dan sedang terjadi dalam beberapa hari belakangan.

Akuisisi 300 juta pound Newcastle oleh sebuah konsorsium dukungan Arab Saudi gagal total bulan lalu setelah konsorsium itu mengumumkan telah mengakhiri minat. Kepala Eksekutif Premier League Richard Masters menyatakan bahwa konsorsium menolak mengambil tawaran arbitrase independen.

BNG memiliki 31 entitas bisnis dan tahun lalu menangguk pendapatan sebesar 12 miliar dolar AS atau sekitar Rp178,8 triliun.

Newcastle United Premier League
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

10.028

Berita Terkait

Analisis
Rapor Pemain Arsenal vs Manchester United: Kiper dan Striker Setan Merah Gemilang, The Gunners Banyak di Bawah Standar
Manchester United sukses mencuri kemenangan dramatis di Emirates Stadium. Kiper dan striker Setan Merah tampil gemilang, sementara banyak pemain Arsenal berada di bawah standar. Simak rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Rapor Pemain Arsenal vs Manchester United: Kiper dan Striker Setan Merah Gemilang, The Gunners Banyak di Bawah Standar
Hasil akhir
Hasil Premier League: Dibungkam Manchester United 3-2, Arsenal Akhirnya Tumbang di Kandang
Duel Arsenal vs Manchester United pada laga lanjutan Premier League yang berlangsung di Emirates Stadium, Minggu (25/1), berakhir dengan kemenangan tim tamu.
Yusuf Abdillah - Senin, 26 Januari 2026
Hasil Premier League: Dibungkam Manchester United 3-2, Arsenal Akhirnya Tumbang di Kandang
Hasil akhir
Hasil Premier League: Hajar Crystal Palace 3-1, Chelsea Tembus Empat Besar
Chelsea membawa pulang tiga poin saat tandang ke markas Crystal Palace pada laga lanjutan Premier League 2025-2026, Minggu (25/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Hasil Premier League: Hajar Crystal Palace 3-1, Chelsea Tembus Empat Besar
Jadwal
Jadwal Live Streaming Laga Besar Premier League Arsenal vs Manchester United, Kick-off Mulai Minggu (25/01) Pukul 23.30 WIB
Jadwal siaran langsung dan link live streaming pekan 23 Premier League antara Arsenal vs Manchester United di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Minggu, 25 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Laga Besar Premier League Arsenal vs Manchester United, Kick-off Mulai Minggu (25/01) Pukul 23.30 WIB
Inggris
Marc Guehi dan Antoine Semenyo Akan Jadi Pemain Vital Manchester City di Sisa Musim
Pep Guardiola mengatakan puas dengan penampilan gemilang dua pemain yang didatangkan pada Januari, Antoine Semenyo dan Marc Guehi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Marc Guehi dan Antoine Semenyo Akan Jadi Pemain Vital Manchester City di Sisa Musim
Jadwal
Jadwal Live Streaming Laga Premier League Crystal Palace vs Chelsea, Derby London Mulai Dimainkan pada Minggu (25/01) Pukul 21.00 WIB
Jadwal siaran langsung dan link live streaming laga Premier League antara Crsytal Palace vs Chelsea di Selhurst Park.
Arief Hadi - Minggu, 25 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Laga Premier League Crystal Palace vs Chelsea, Derby London Mulai Dimainkan pada Minggu (25/01) Pukul 21.00 WIB
Inggris
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Kalah dari Bournemouth, Liverpool masih belum bisa meraih kemenangan di Premier League sepanjang 2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Ragam
7 Kemenangan Kandang Spesial Arsenal vs Manchester United, dari Hat-trick Alan Smith hingga Blunder Barthez
Pertandingan Arsenal vs Manchester United selalu menjadi salah satu duel paling menarik dalam kalender Premier League.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
7 Kemenangan Kandang Spesial Arsenal vs Manchester United, dari Hat-trick Alan Smith hingga Blunder Barthez
Inggris
Arsenal vs Manchester United: Setan Merah Harus Seimbangkan Kepercayaan Diri dengan Kewaspadaan
Michael Carrick mengatakan laga menghadapi Arsenal di Stadion Emirates akan menjadi tantangan bagi Manchester United.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Arsenal vs Manchester United: Setan Merah Harus Seimbangkan Kepercayaan Diri dengan Kewaspadaan
Inggris
Arsenal vs Manchester United, Michael Carrick Apresiasi Pekerjaan Mikel Arteta
Jelang laga Premier League Arsenal vs Manchester United, Michael Carrick memuji pekerjaan Mikel Arteta.
Arief Hadi - Minggu, 25 Januari 2026
Arsenal vs Manchester United, Michael Carrick Apresiasi Pekerjaan Mikel Arteta
Bagikan