Barcelona Bakal Kalah dari Lyon Andai Tampil Seperti Kontra Valladolid

Gerard Pique menilai Barcelona bakal kalah dari Lyon andai tampil seperti saat bersua Real Valladolid.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Minggu, 17 Februari 2019
Barcelona Bakal Kalah dari Lyon Andai Tampil Seperti Kontra Valladolid
Gerard Pique. (Twitter Barcelona)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek Barcelona, Gerard Pique, mengkritik permainan timnya saat berhadapan dengan Real Valladolid. Menurut Pique, Blaugrana bisa kalah dari Lyon andai tampil seperti itu.

Barcelona menang tipis 1-0 saat berhadapan dengan Real Valladolid pada laga lanjutan LaLiga 2018-2019. Pertandingan tersebut berlangsung di Camp Nou, Sabtu (16/2).

Gol tunggal Barcelona dicetak Lionel Messi dua menit menjelang jeda. Gol itu mereka dapatkan melalui titik putih dan Messi melakukan tugasnya dengan baik.

Baca Juga:

Cetak 30 Gol di Barcelona, Rivalitas Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo Belum Berakhir

Hasil Kompetisi Eropa: Barcelona Menang Tipis, Milan Pesta Gol ke Gawang Atalanta

Barcelona Vs Valladolid

Meski menang, bukan berarti Barcelona bisa bersantai. Pasalnya, skuat asuhan Ernesto Valverde masih akan menghadapi Lyon pada laga Liga Champions.

Gerard Pique meminta rekan-rekan satu timnya untuk tidak mengulangi penampilan yang sama saat bersua Lyon. Hal itu karena Lyon memiliki kemampuan menghukum Barcelona.

"Barcelona tidak bermain baik. Kabar baiknya hanya kami menang dan meraih tiga poin. Barcelona harus lebih baik atau segalanya akan semakin buruk," tutur Gerard Pique kepada Movistar.

"Barcelona harus bermain secara mengalir. Cara bermain seperti itu terbukti memberikan gelar untuk kami. Barcelona bisa memainkan penguasaan bola atau kami menjadi tim yang lemah."

"Ini tidak bagus untuk laga melawan Lyon nanti. Barcelona harus bermain lebih baik, jika tidak, mereka akan menghukum kami," imbuh Gerard Pique.

Barcelona bakal melawat ke markas Lyon di Parc Olympique Lyonannais. Setelah itu, leg kedua bakal berlangsung di markas Blaugrana, Camp Nou.

Barcelona Real Valladolid Lyon Olympique Lyon Liga Champions Gerard Pique LaLiga Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Basket
Jelang IBL 2026, Dewa United Banten Datangkan Pelatih Baru Sarat Prestasi
Dewa United Banten resmi memperkenalkan pelatih kepala baru, Agusti Julbe Bosch, menjelang Indonesian Basketball League (IBL) 2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Jelang IBL 2026, Dewa United Banten Datangkan Pelatih Baru Sarat Prestasi
Inggris
Arne Slot Beruntung Jadi 'Pewaris', Mikel Arteta Berjuang sebagai 'Perintis'
Mantan pemain Arsenal Sol Campbell menyatakan bahwa Arne Slot beruntung mewarisi skuad Liverpool yang sudah matang di tangan Jurgen Klopp.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Arne Slot Beruntung Jadi 'Pewaris', Mikel Arteta Berjuang sebagai 'Perintis'
Italia
Christian Pulisic Banyak Cetak Gol, Legenda AC Milan Lebih Soroti Peran Penting Santi Gimenez
Legenda AC Milan Massimo Ambrosini memuji Christian Pulisic, namun lebih menyoroti Santiago Gimenez atas kontribusi positifnya dalam tim asuhan Massimlliano Allegri.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Christian Pulisic Banyak Cetak Gol, Legenda AC Milan Lebih Soroti Peran Penting Santi Gimenez
Inggris
Rapor Tendangan Penalti Buruk, Ini Janji Bruno Fernandes
Musim ini, Bruno Fernandes sudah dua kali gagal mengeksekusi penalti dari tiga kesempatan.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Rapor Tendangan Penalti Buruk, Ini Janji Bruno Fernandes
Timnas
Indra Sjafri Minta Waktu Usai Timnas Indonesia U-22 Dikalahkan India Jelang SEA Games 2025
Uji coba kontra India merupakan bagian dari persiapan Timnas Indonesia U-22 menuju SEA Games 2025.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 11 Oktober 2025
Indra Sjafri Minta Waktu Usai Timnas Indonesia U-22 Dikalahkan India Jelang SEA Games 2025
Spanyol
Lucas Vazquez Ungkap Alasan Hengkang dari Real Madrid, Karena Trent-Alexander Arnold?
Setelah melakoni lebih dari 400 laga bersama Real Madrid, Lucas Vazquez memilih meninggalkan klub yang dibelanya sejak kecil awal musim ini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Lucas Vazquez Ungkap Alasan Hengkang dari Real Madrid, Karena Trent-Alexander Arnold?
Timnas
Ma Ning Pimpin Laga Irak vs Timnas Indonesia, Wasit yang Beri Qatar 3 Penalti di Final Piala Asia 2023
Ma Ning adalah wasit elite AFC asal China yang pernah jadi sorotan karena memberikan tiga penalti untuk Qatar di final Piala Asia 2023.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 11 Oktober 2025
Ma Ning Pimpin Laga Irak vs Timnas Indonesia, Wasit yang Beri Qatar 3 Penalti di Final Piala Asia 2023
Inggris
Kesetiaan Itu Bernama Bruno Fernandes
Bruno Fernandes menegaskan tetap setia bersama Manchester United meski mendapat tawaran besar dari Arab Saudi. Sang kapten Setan Merah tak berniat hengkang dari Old Trafford.
Johan Kristiandi - Sabtu, 11 Oktober 2025
Kesetiaan Itu Bernama Bruno Fernandes
Timnas
Hitung-hitungan Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Langsung atau Menjaga Asa Lewat Round 5
Timnas Indonesia akan menghadapi Irak, pada laga kedua Grup B Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah, Minggu (12/10) pukul 02.30 dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 11 Oktober 2025
Hitung-hitungan Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Langsung atau Menjaga Asa Lewat Round 5
Statistik
Head to Head Timnas Indonesia vs Irak: Skuad Garuda Terakhir Menang 57 Tahun Lalu
Pertemuan terakhir Timnas Indonesia vs Irak terjadi di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, pada 6 Juni 2024. Indonesia kalah 1-3 dalam laga tersebut.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 11 Oktober 2025
Head to Head Timnas Indonesia vs Irak: Skuad Garuda Terakhir Menang 57 Tahun Lalu
Bagikan