Bagi Mir, Suzuki seperti Jalan di Tempat

Joan Mir mulai ragu bisa memertahankan gelar dengan Suzuki.
Andhika PutraAndhika Putra - Minggu, 06 Juni 2021
Bagi Mir, Suzuki seperti Jalan di Tempat
Joan Mir (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir, tak merasa ada peningkatan pada motornya. Rider asal Spanyol itu seperti berjalan di tempat dengan GSX-RR.

Penampilan Mir pada MotoGp 2021 jauh dari mengesankan. Pembalap berusia 24 tahun itu tak seperti pemegang titel juara bertahan.

Dari tujuh balapan yang sudah dilalui, Mir baru dua kali naik podium dengan menepati posisi ketiga. Hasil itu membuat Mir terpaut 40 poin dari Fabio Quartararo yang memimpin klasemen saat ini.

“Banyak pabrikan yang meningkat, tetapi kami tidak. Motor kami bagus, kami punya materi yang luar biasa. Akan tetapi, rasanya sama saja seperti musim lalu,” ujar Mir dikutip dari Motorsport.

Baca Juga:

MotoGP Catalunya: Quartararo Catat Pole Position Kelima Beruntun

Karena Sepeda, Alex Rins Harus Absen di MotoGP Catalunya

MIr berkaca pada penampilannya di sesi kualifikas MotoGP Catalunya. Musim lalu, Mir memulai balapan dari posisi delapan.

Alih-alih berkembang, Mir juga mengalami kemunduran pada MotoGP Catalunya 2021. Ia akan memulai balapan dari posisi 10 musim ini.

“Apa artinya ini? Artinya kami sama sekali tidak berkembang,” ujar Mir.

Beban Mir kian besar musim ini setelah rekan setimnya, Alex Rins harus absen di beberapa balapan. Rider asal Spanyol itu harus naik meja operasi karena mengalami kecelakaan saat naik sepeda.

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Joan Mir
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Premier League: Dibungkam Manchester United 3-2, Arsenal Akhirnya Tumbang di Kandang
Duel Arsenal vs Manchester United pada laga lanjutan Premier League yang berlangsung di Emirates Stadium, Minggu (25/1), berakhir dengan kemenangan tim tamu.
Yusuf Abdillah - Senin, 26 Januari 2026
Hasil Premier League: Dibungkam Manchester United 3-2, Arsenal Akhirnya Tumbang di Kandang
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming Juventus vs Napoli, Senin 26 Januari 2026
Juventus akan menjamu juara bertahan Napoli pada laga lanjutan Serie A di Stadion Allianz, Senin (26/1) pukul 00.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Jadwal dan Link Streaming Juventus vs Napoli, Senin 26 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Premier League: Hajar Crystal Palace 3-1, Chelsea Tembus Empat Besar
Chelsea membawa pulang tiga poin saat tandang ke markas Crystal Palace pada laga lanjutan Premier League 2025-2026, Minggu (25/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Hasil Premier League: Hajar Crystal Palace 3-1, Chelsea Tembus Empat Besar
Liga Indonesia
Resmi, Persib Bandung Boyong Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Persib resmi mendatangkan Layvin Kurzawa, eks bek Timnas Prancis. Di luar dugaan, Maung Bandung juga memboyong bek Timnas Indonesia U-23, Dion Markx.
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Resmi, Persib Bandung Boyong Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Gol Berguinho Bawa Persib Kalahkan 10 Pemain PSBS Biak
Persib menang 1-0 atas PSBS Biak, yang membawa mereka kembali ke puncak klasemen. Pada laga lain, Persebaya menang di kandang PSIM Yogyakarta.
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Gol Berguinho Bawa Persib Kalahkan 10 Pemain PSBS Biak
Inggris
Alasan Pep Guardiola Cadangkan Erling Haaland
Manchester City mengakhiri rentetan laga tanpa kemenangan saat Erling Haaland diparkir di bangku cadangan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Alasan Pep Guardiola Cadangkan Erling Haaland
Bulu Tangkis
Juara di Indonesia Masters 2026, Alwi Farhan Bidik Medali Olimpiade
Juarai Indonesia Masters 2026, Alwi Farhan meraih gelar turnamen BWF level Super 500 pertama sepanjang kariernya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Juara di Indonesia Masters 2026, Alwi Farhan Bidik Medali Olimpiade
Inggris
Marc Guehi dan Antoine Semenyo Akan Jadi Pemain Vital Manchester City di Sisa Musim
Pep Guardiola mengatakan puas dengan penampilan gemilang dua pemain yang didatangkan pada Januari, Antoine Semenyo dan Marc Guehi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Marc Guehi dan Antoine Semenyo Akan Jadi Pemain Vital Manchester City di Sisa Musim
Italia
Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang
Juventus akan menjamu juara bertahan Napoli pada laga lanjutan Serie A di Stadion Allianz.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Juventus vs Napoli: Si Nyonya Tua Kuat di Kandang
Bulu Tangkis
Hasil Final Indonesia Masters 2026: Alwi Farhan Juara, Raymond/Joaquin Tumbang
Alwi Farhan sukses menjadi juara di sektor tunggal putra setelah menumbangkan wakil Thailand, Panitchaphon Teeraratsakul.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Hasil Final Indonesia Masters 2026: Alwi Farhan Juara, Raymond/Joaquin Tumbang
Bagikan