Euro 2024

Bagaimana Penerapan VAR di Euro 2024?

Video Asisten Wasit (VAR) kerap menjadi topik perdebatan di dunia sepak bola.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Kamis, 06 Juni 2024
Bagaimana Penerapan VAR di Euro 2024?
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Video Asisten Wasit (VAR) memang kerap menjadi topik perdebatan di dunia sepak bola. UEFA berharap dapat meredakan ketegangan di Euro 2024 ini.

VAR memiliki dampak besar pada sepak bola sejak diperkenalkan pada Piala Dunia 2018. Meskipun dimaksudkan untuk meningkatkan akurasi keputusan, VAR tidak selalu berjalan mulus. Berbagai keputusan kontroversial muncul.

Masalah yang umum terjadi adalah sifat subjektif dari interpretasi, yang sering menimbulkan perdebatan di antara ofisial pertandingan, dan dapat mengakibatkan keputusan yang tidak konsisten.

Baca Juga:

Profil Grup C Euro 2024: Inggris Dikepung Kuda Hitam

Komputer Pintar Prediksi Juara Euro 2024, Inggris Lebih Berpeluang Dibanding Prancis

Jumlah Hadiah Uang Tunai pada Euro 2024, Juara Dapat Rp141 Miliar

Peraturan handball adalah contoh utama bagaimana beberapa keputusan bersifat subyektif dan berbeda karena interpretasi masing-masing ofisial pertandingan terhadap hukum.

Untuk Euro 2024 VAR akan digunakan dengan cara sedikit berbeda. Paling tidak berbeda dari yang diterapkan di Premier League, yang sarat dengan kontroversi.


Bagaimana VAR bekerja di Euro 2024?

Diretur Pelaksana Wasit UEFA Roberto Rosetti dan tim wasit UEFA memaparkan situasi pertandingan yang berbeda kepada ofisial, mendiskusikan kapan intervensi harus dilakukan.

Pendekatan UEFA selama turnamen VAR tidak akan mengesampingkan keputusan wasit di lapangan kecuali tinjauan video menunjukkan bukti kesalahan yang jelas dan nyata, dengan keputusan akhir selalu dilakukan oleh wasit.

Rosetti menekankan "intervensi minimal untuk keuntungan maksimal", dan wasit didesak untuk memercayai penilaian mereka dan membuat keputusan yang kuat di lapangan.

Pada Euro 2024, tim VAR akan terus memeriksa kesalahan yang jelas dan nyata terkait empat situasi perubahan pertandingan berikut:

1) Gol
2) Insiden di area penalti
3) Kartu merah
4) Kesalahan identitas

Tim VAR akan memeriksa semua situasi yang mengubah pertandingan tetapi hanya akan melakukan intervensi jika ada kesalahan yang jelas dan nyata. Wasit dapat menunda permainan sementara keputusan sedang ditinjau.

Jika tinjauan VAR memberikan bukti jelas mengenai kesalahan serius dalam situasi yang mengubah permainan, VAR kemudian dapat meminta wasit untuk melakukan tinjauan di lapangan. Keputusan akhir hanya dapat diambil oleh wasit.

Untuk keputusan 'faktual' (misalnya offside, pelanggaran di dalam atau di luar area penalti), VAR cukup memberi tahu wasit mengenai fakta tersebut dan layar tampilan di lapangan tidak diperlukan. Namun wasitlah yang selalu mengambil keputusan akhir. Informasi proses peninjauan akan dikomunikasikan di dalam stadion menggunakan layar stadion.

VAR Euro 2024 Extra Time Euro Extra Time Euro 2024 Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.909

Berita Terkait

Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Liga Indonesia
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Ketua Umum VPC, Tobias Ginanjar Sayidina mengatakan koreo itu sebagai bentuk dukungan kepada timnya agar bisa mengalahkan Persija Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Persija resmi meluncurkan produk reksa dana pendapatan tetap bernama Persija Supergoal.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Italia
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Juventus mengganggu rencana Inter Milan merekrut Tarik Muharemovic. Sementara Davide Frattesi diminati Nottingham Forest dan Galatasaray.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Persib Bandung vs Persija Jakarta berlangsung di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Spanyol
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Final Piala Super Spanyol akan digelar 12 Januari. Kylian Mbappe berpeluang memperkuat Real Madrid saat menghadapi Barcelona dalam duel panas El Clasico di laga puncak. Simak jadwal dan kabar terbarunya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Italia
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
AC Milan secara terbuka mengakui Inter Milan dan Napoli berada di level lebih tinggi musim ini. Pengakuan ini muncul usai Rossoneri gagal menang dan jarak di klasemen semakin melebar. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
Bagikan