Arema FC Kalah dari Bali United, Kekhawatiran Joko Susilo Terjadi

Arema FC kalah 1-3 dari Bali United.
Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 28 Maret 2023
Arema FC Kalah dari Bali United, Kekhawatiran Joko Susilo Terjadi
Pelatih Arema FC, Joko Susilo. (Arema FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Arema FC kembali gagal memaksimalkan peluang untuk meraup angka penuh saat bermain di kandang sendiri. Melakoni 2 jadwal tunda Liga 1, Dendi Santoso dkk hanya meraih 1 angka dari hasil imbang 0-0 melawan Borneo FC, Jumat (24/3) lalu.

Sementara 3 poin lainnya otomatis hilang menyusul kekalahan 1-3 saat menghadapi Bali United di Stadion PTIK Jakarta, Senin (27/3). Tiga gol Bali United yang dilesakkan Ilija Spasojevic menit 41, Yabes Roni (61) dan Privat Mbarga (81) hanya bisa dibalas oleh gol Evan Dimas (84).

"Secara hasil, tentu saja kami kecewa. Tapi kami harus memberi respek dan menghargai kerja keras semua pemain," ucap Pelatih Arema FC, Joko Susilo dalam sesi jumpa pers.

Baca Juga:

Bungkam Arema FC, Bali United Kembali ke 5 Besar

PSIS Semarang Perpanjang Kontrak Carlos Fortes dan Vitinho


Ia bahkan sudah memprediksi permainan Arema FC tak bisa berkembang maksimal, akibat persiapan yang mepet. Ya, waktu recovery yang sangat terbatas menjadi faktor utama dibalik kekalahan Tim Singo Edan kali ini.

"Apa yang saya khawatirkan akhirnya terjadi. Ini memang normal (dalam sepak bola). Tapi dengan jarak 3 hari, tidak mungkin kami bisa mengembalikan kondisi, ditambah lagi dengan puasa," ucap Joko Susilo.

Rotasi pemain lantas menjadi satu-satunya opsi yang ditempuh Arema FC. Namun, jomplangnya menit bermain antara pemain starter dan lini kedua, menjadikan cara itu tak berjalan maksimal di lapangan.

"Terbukti beberapa pemain ada yang cedera, terutama Sergio (Silva). Mau tidak mau kami mengambil (rotasi) itu, karena sudah tidak punya opsi lagi," ulas eks Pelatih Persik Kediri tersebut.

Kekalahan itu membuat misi Arema FC untuk merangkak ke jajaran 10 besar gagal terlaksana. Bahkan, posisi mereka di urutan 12 klasemen dengan 38 poin, semakin terancam dengan beberapa tim dibawahnya. (Laporan Kontributor Bimaswara Dumugi)

Arema FC Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Lainnya
Indonesia Jadi Tuan Rumah Asian Champions League 2025, Bukti Keseriusan FSMI Kembangkan Minifootball di Tanah Air
Ini menjadi bukti keseriusan FSMI kembangkan Minifootball di Tanah Air, untuk semakin banyak dimainkan.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Indonesia Jadi Tuan Rumah Asian Champions League 2025, Bukti Keseriusan FSMI Kembangkan Minifootball di Tanah Air
Liga Indonesia
Kena Denda Rp105 Juta, Persib Imbau Bobotoh Patuhi Regulasi
Denda tersebut didapatkan Persib Bandung imbas kehadiran Bobotoh saat menghadapi Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 1 November 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Kena Denda Rp105 Juta, Persib Imbau Bobotoh Patuhi Regulasi
Timnas
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Pemenang Puskas Award 2025 nanti ditentukan via 50 persen dari voting dan 50 persen penilaian juri-juri FIFA.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Liga Indonesia
Pelatih Persib Bojan Hodak Bertemu Modric dan Zlatko Dalic, Apa yang Dibicarakan?
Sebenarnya, Bojan Hodak tetap melatih Persib Bandung, atau jadi pelatih kepala Timnas Indonesia, atau justru ke Kroasia?
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Pelatih Persib Bojan Hodak Bertemu Modric dan Zlatko Dalic, Apa yang Dibicarakan?
Lainnya
BRImo SIP Padel League 2025 Sukses Besar, ACDP Raih Gelar Juara Usai Comeback Dramatis
BRImo SIP Padel League 2025 rampung digelar. Turnamen ini mendapatkan apresiasi dari berbagai pihak, termasuk dari Perkumpulan Besar Padel Indonesia.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
BRImo SIP Padel League 2025 Sukses Besar, ACDP Raih Gelar Juara Usai Comeback Dramatis
Timnas
Proses Pemilihan Pelatih Timnas Indonesia Masuki Tahap Akhir, Tunggu Pengumuman Erick Thohir
Keputusan mengenai pelatih baru Timnas Indonesia ada di tangan Komite Eksekutif PSSI. Ketum PSSI Erick Thohir akan mengumumkan pelatih baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Proses Pemilihan Pelatih Timnas Indonesia Masuki Tahap Akhir, Tunggu Pengumuman Erick Thohir
Timnas
Bojan Hodak Minta Penjelasan PSSI soal Rumornya Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Manajemen Persib Bandung membantah Bojan Hodak akan menjadi pelatih Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Bojan Hodak Minta Penjelasan PSSI soal Rumornya Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Lainnya
DRX Sportnet Hadirkan Padel Hub, Pencinta Padel Harus Rasakan Kemudahannya
DRX Sportnet, menghadirkan cara baru bagi masyarakat untuk menikmati olahraga digital lewat Gamification.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
DRX Sportnet Hadirkan Padel Hub, Pencinta Padel Harus Rasakan Kemudahannya
Timnas
Direstui AS Trencin, Marselino Ferdinan Bela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Marselino Ferdinan dipastikan tampil di SEA Games 2025 setelah mendapat restu dari klubnya, AS Trencin.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Direstui AS Trencin, Marselino Ferdinan Bela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Liga Indonesia
Curahan Hati Rizky Ridho Usai Teken Kontrak Baru Persija di Persija Jakarta
Rizky Ridho buka suara usai perpanjang kontrak di Persija. Ridho juga memberikan penjelasan mengenai keputusannya memperpanjang masa bakti di Persija.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Curahan Hati Rizky Ridho Usai Teken Kontrak Baru Persija di Persija Jakarta
Bagikan