Antoine Griezmann Akhirnya Gunakan Nomor 7 di Barcelona

Griezmann memilih menggunakan nomor punggung 7 karena mengikuti idolanya, David Beckham.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Sabtu, 12 September 2020
Antoine Griezmann Akhirnya Gunakan Nomor 7 di Barcelona
Antoine Griezmann (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang Barcelona, Antoine Griezmann tidak lagi menggunakan jersey bernomor punggung 17 pada musim 2020-2021 yang akan segera dimulai. Pemain berkebangsaan Prancis itu akhirnya kembali mengenakan nomor 7.

Griezmann memang sudah sangat identik dengan nomor 7. Ia selalu mengenakan jersey bernomor punggung tersebut saat membela Real Sociedad, Atletico Madrid dan Timnas Prancis.

Pemain berusia 29 tahun itu punya alasan khusus memilih nomor 7. Griezmann mencoba mengikuti idolanya, David Beckham yang identik dengan nomor itu juga saat memperkuat Manchester United.

Baca Juga:

Masa Depan Antoine Griezmann Kembali Tak Pasti, Arsenal Mulai Mendekati

Lionel Messi Bertahan di Barcelona, Mimpi Buruk Antoine Griezmann Terancam Berlanjut

Ronald Koeman Batalkan Keinginan Antoine Griezmann untuk Tinggalkan Barcelona

Kepastian pergantian nomor punggung Griezmann diumumkan Barcelona lewat sebuah video di akun media sosialnya. El Barca turut melibatkan pebasket NBA, Kevin Durrant.

"Merupakan suatu kehormatan untuk memakai nomor 7 di Barca! Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada Philippe Coutinho yang selain pemain hebat juga teman baik," kata Griezmann.

Sepanjang musim lalu, nomor 7 Barcelona sebenarnya tak punya pemilik setelah Philippe Coutinho dipinjamkan ke Bayern Munchen. Namun Griezmann tak bisa menggunakannya karena sudah didaftarkan terlebih dahulu.

Griezmann kini menambah daftar bomber kelas dunia yang menggunakan nomor 7 di Barcelona. David Villa, Javier Saviola, Henrik Larsson, hingga Pedro Rodriguez.

Griezmann tentu berharap pergantian nomor punggung ini akan mengembalikan ketajamannya. Musim lalu saat mengenakan nomor 17, ia hanya mampu mencetak 15 gol dari 48 laga.

Pergantian nomor punggung ini juga menjadi semacam penegas masa depan Griezmann di Barcelona. Sebelumnya, ia sempat diisukan akan dilepas karena tampil mengecewakan sepanjang musim lalu.

Antoine Griezmann Barcelona Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.515

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Nonton live Sunderland vs Arsenal dini hari ini pekan ke-11 Premier League 2025/2026. Arsenal datang dengan 10 kemenangan beruntun, tapi Sunderland siap bikin kejutan. Cek link streaming resmi dan jadwal siaran langsungnya di sini sebelum kick-off.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Tonton live streaming Juventus vs Torino di Derby della Mole, Minggu (9/11) pukul 00.00 WIB. Juventus wajib menang demi naik klasemen, tapi Torino siap bikin kejutan. Klik link nontonnya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Kedua tim bermain imbang 2-2.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Lainnya
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Deflie Tim Indonesia berisikan 11 personel yang terdiri dari atlet, pelatih, ofisial, tim headquarter, dan dipimpin langsung oleh Chef de Mission (CdM) Endri Irawan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Persis Solo bermain imbang 2-2 melawan PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Inggris
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Pep Guardiola akan melakoni laga ke-1.000 dalam keriernya sebagai pelatih saat mendampingi Manchester City menghadapi Liverpool di Etihad Stadium, Minggu (9/11) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Jadwal
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
AC Milan akan menghadapi Parma pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026 di Stadion Ennio Tardini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Persija Jakarta mencatatkan empat kemenangan beruntun usai menumbangkan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (8/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Big match Premier League! Tottenham menjamu Manchester United malam ini di Tottenham Hotspur Stadium. Spurs dan Setan Merah sama-sama incar tiga poin penting. Jangan lewatkan, cek link streaming resmi di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Persis Solo menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Bagikan