Amar Brkic dan Arkhan Kaka Beberkan Kesiapan Timnas Indonesia U-17 Hadapi Ekuador

Timnas Indonesia U-17 akan membuka kiprah di Piala Dunia U-17 2023 dengan menghadapi Ekuador
Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 07 November 2023
Amar Brkic dan Arkhan Kaka Beberkan Kesiapan Timnas Indonesia U-17 Hadapi Ekuador
Amar Brkic. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-17 akan membuka kiprah di Piala Dunia U-17 2023 dengan menghadapi Ekuador di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, 10 November. Garuda Muda dalam kondisi siap, termasuk dari sisi fisik.

Hal ini disampaikan para pemain Timnas Indonesia U-17. Terutama setelah menjalani latihan resmi pertama sesuai jadwal FIFA di Lapangan A Komplek Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Senin (6/11) malam.

Khusus penyerang Timnas Indonesia U-17, Amar Brkic, masih membutuhkan adaptasi dengan cuaca tanah air. Maklum, dia merupakan pemain yang lahir dan besar di Jerman sebelum menerima panggilan untuk Piala Dunia U-17 2023.

"Latihan pertama di Jakarta sangat sulit buat saya. Setelah latihan, kepala sakit sedikit-sedikit, tapi kondisi cuaca di Surabaya, sedikit lebih panas. Cuaca Jakarta jadi lebih hangat buat saya. Saya pikir tim akan lebih baik," ungkapnya dalam rilis.

Baca Juga:

Timnas Panama U-17 Tak Terkendala Cuaca Surabaya

Konsumsi Alkohol, Empat Pemain Ditendang dari Timnas Polandia U-17 Jelang Piala Dunia U-17 2023

Amar Brkic mulai menyiapkan secara matang untuk menghadapi laga perdana. Ia yakin Garuda bisa menunjukkan performa yang baik.

"Saya pikir di tim sangat baik. Chemistry kami sangat baik, tidak ada masalah. Untuk pertandingan melawan Ekuador, saya pikir pertahanan dan chemistry kami bisa menghadapi segalanya," ucap pemain berdarah Bosnia-Indonesia itu.

Secara terpisah, striker Arkhan Kaka mengungkapkan timnya dalam upaya menyiapkan fisik menghadapi Ekuador. Anak asuh Bima Sakti itu sedang dalam semangat besar menyambut laga debut di Piala Dunia U-17.

"Alhamdulillah latihan hari ini berjalan lancar dan baik. Kami mengembalikan kondisi dan mengembalikan fisik, latihan berjalan lancar dan semangat. Kondisi saya dan semua pemain alhamdulillah baik dan sehat. Tidak ada cedera," ujarnya.

"Hari ini latihan passing, rondo, game posession, latihan taktik sedikit persiapan kami melawan Ekuador. Tim kompak saling support dan menguatkan. Kami optimistis semangat tujuan berjuang bersama. Semoga memberi hasil terbaik," imbuh pemain asli Blitar itu.

Arkhan juga mengaku puas dengan kondisi Lapangan A. Sesuai persiapan, lapangan ini berstandar FIFA sehingga memudahkan pemain berlatih. Situasi lapangan juga menambah semangat lebih.

"Lapangannya bagus, standar internasional dan FIFA, jadi lebih mudah karena lapangan mendukung. Ini menjadi semangat kami untuk menghadapi Ekuador di laga pertama. Semoga nanti diberi kelancaran dan kemudahan di laga perdana," tuturnya.

Arkhan Kaka Amar Brkic Timnas Indonesia U-17 Piala Dunia U-17 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Atletico Madrid vs Inter Milan berlangsung Kamis (27/11) dini hari WIB. Simak link streaming resmi dan kondisi terbaru kedua tim jelang duel krusial Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Liga Champions
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Barcelona dipermalukan Chelsea 3-0 di Liga Champions, tapi Hansi Flick justru mengeluarkan janji berani soal masa depan Blaugrana. Apa kata sang pelatih setelah kekalahan memalukan ini?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Bayern Munchen: Menghindari Kekalahan Perdana
Arsenal dan Bayern sama-sama belum terkalahkan di Liga Champions! Cek statistik, kondisi tim, dan prediksi siapa yang bakal merasakan kekalahan perdana.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Bayern Munchen: Menghindari Kekalahan Perdana
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Atletico Madrid dalam tren kemenangan, sementara Inter limbung usai kalah di derby. Prediksi, statistik, dan susunan pemain jelang duel panas Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Liga Champions
Liga Champions: Eksperimen Pep Guardiola Berakhir Petaka untuk Manchester City
Pep Guardiola merombak hampir seluruh starter dan eksperimennya berujung petaka. Manchester City dipermalukan Leverkusen 0-2 di Etihad!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Eksperimen Pep Guardiola Berakhir Petaka untuk Manchester City
Liga Champions
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Barcelona dibantai Chelsea 3-0 dan Eric García buka-bukaan soal bobroknya performa Blaugrana. Apa saja titik lemah Barca yang makin terbongkar?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Chelsea menggasak Barcelona 3-0 di Liga Champions! Manchester City kalah memalukan di kandang, sementara Juventus menang dramatis di menit akhir.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Liga Indonesia
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Buku foto yang diluncurkan Persija ini jumlahnya terbatas. Persija hanya mencetak 97 buku yang bisa didapatkan mulai 28 November 2025.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Timnas
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Nama Giovanni van Bronckhorst menjadi nama terbaru yang dikaitkan dengan Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija menyiapkan 50 ribu lembar tiket saat menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Bagikan