Amankan Aset Berharga, Arsenal Bakal Perpanjang Kontrak William Saliba

Arsenal akan perpanjang kontrak William Saliba.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 10 Juni 2023
Amankan Aset Berharga, Arsenal Bakal Perpanjang Kontrak William Saliba
William Saliba (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Butuh waktu bagi bek tengah asal Prancis, William Saliba, sebelum mengamankan tempatnya sebagai pemain andalan Arsenal di jantung pertahanan. Pasalnya, Saliba sempat menjalani tiga masa pinjaman dengan klub-klub Prancis.

Tiga klub itu adalah AS Saint-Etienne, OGC Nice, dan Olympique Marseille. Saliba bahkan sempat diisukan hengkang karena tak kunjung bermain dengan Arsenal, klub yang membelinya pada 2019 dari Saint-Etienne sebesar 30 juta euro.

Namun musim 2022-2023 menjadi titik balik bagi Saliba. Ia langsung menjadi bek tengah andalan dan pilihan pertama Mikel Arteta, bertandem dengan Gabriel Magalhaes. Saliba bermain 33 kali di seluruh kompetisi dengan catatan tiga gol dan satu assist.

Jelang akhir musim Saliba banyak absen karena cedera dan terbukti, tanpanya di pertahanan, Arsenal rapuh dan mudah diserang lawan. Arsenal sadar Saliba merupakan aset berharga tim mengingat usianya baru berumur 22 tahun.

Baca Juga:

Uang Bukan Segalanya, Klub Italia dan Spanyol Bisa Bersaing Lawan Tim Inggris di Eropa

Arsenal Tancap Gas Berburu Declan Rice Usai Final Conference League

Hasil dan Klasemen Akhir Bundesliga: Borussia Dortmund Tergelincir, Bayern Munchen Juara

Kontraknya habis pada 30 Juni 2024 dan Arsenal siap memperpanjangnya. Sebagaimana diinformasikan oleh pakar transfer sepak bola Eropa, Fabrizio Romano, Arsenal sudah mencapai tahapan lebih lanjut untuk memperpanjang kontraknya.

"Dipahami Arsenal dalam pembicaraan lebih lanjut untuk memperpanjang kontrak William Saliba. Pembicaraan babak baru telah diagendakan dan akan mengambil tempat dalam beberapa jam ke depan," papar Romano.

"Seluruh pihak yakin untuk mencapai kesepakatan. Belum rampung tapi semakin dekat," lanjutnya.

Tidak hanya William Saliba, Arsenal juga berusaha memperpanjang kontrak pemain lainnya seperti Martin Odegaard, Reiss Nelson. Selain coba memperpanjang kontrak pemain, Arsenal juga ingin mendatangkan amunisi anyar jelang bursa transfer musim panas 2023.

Arsenal William Saliba Premier League
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Ragam
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Chelsea akan memulai era baru bersama Liam Rosenior yang dikontrak selama enam setengah tahun. Ada pemain dari Strasbourg yang dapat dibawa olehnya, siapa saja?
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Arsenal gagal menaklukkan Liverpool dan hanya bermain imbang di Emirates. Hasil ini membuat jarak di puncak klasemen Premier League 2025/2026 kini melebar jadi enam poin. Cek klasemen lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League Usai Arsenal Gagal Tekuk Liverpool: Jarak Kini Jadi Enam Poin
Inggris
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Mikel Arteta mengapresiasi perjuangan Arsenal saat imbang 0-0 lawan Liverpool di pekan 21 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Inggris
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Arsenal imbang 0-0 melawan Arsenal di pekan 21 Premier League yang berlangsung di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Bagikan