Piala AFF U-23 2025
Alasan Gerald Vanenburg Tak Panggil Tim Geypens dan Dion Markx ke TC Timnas Indonesia U-23
BolaSkor.com - PSSI telah mengumumkan daftar pemain yang akan mengikuti pemusatan latihan atau training camp (TC) Timnas Indonesia U-23 jelang Piala AFF U-23 2025.
Namun, dalam daftar tersebut tidak terdapat dua pemain keturunan, yakni Tim Geypens dan Dion Markx.
Padahal keduanya telah memiliki paspor Indonesia, bahkan sempat berada di Jakarta beberapa waktu lalu.
Terkait hal ini, Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, buka suara.
Baca Juga:
30 Pemain Pilihan Gerald Vanenburg untuk TC Timnas Indonesia U-23, Ada Jens Raven
Gerald Vanenburg Pilih 30 Pemain Timnas Indonesia U-23, Tak Ada Dion Markx dan Tim Geypens
Dua Pemain Persib Bandung Batal Dipanggil ke TC Timnas Indonesia U-23 di Jakarta
Lihat postingan ini di Instagram
Sumardji mengatakan Tim dan Dion sebetulnya diundang untuk mengikuti TC bersama Timnas Indonesia U-23.
Namun, klub kedua pemain tersebut tidak mengizinkan mereka bergabung karena Piala AFF U-23 2025 tidak termasuk ke dalam kalender FIFA.
"Memang kami sudah berkirim surat panggilan ke klubnya dan sudah koordinasi, tetapi karena ini bukan kalender FIFA jadi klubnya tidak melepas," kata Sumardji saat dihubungi wartawan.
Maksimalkan Pemain Liga 1
Rizqi Ariandi
7.659
Berita Terkait
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat